+ All Categories
Home > Documents > 1. Introduction to Alignment

1. Introduction to Alignment

Date post: 01-Nov-2015
Category:
Upload: gede-arya-w
View: 16 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
Description:
Alignment
Popular Tags:

of 14

Transcript
  • IntroductionDeddy Nugraha

  • Alignment dalam arti umum adalah pelurusan suatu poros dengan poros lain yang saling berhubungan / couple (driver machine dan driven machineApakah Alignment itu?

  • Adalah untuk mendapatkan centreline coaxial saat sesuatu antara dua mesin berputar bersamaan dalam suatu kondisi operasi. Orientasinya adalah untuk menciptakan sesedikit mungkin distorsi pada coupling dan memberikan sesedikit mungkin efek bending pada poros, menjaga bearing tetap pada pusat putaran, dan sedikit efek panas yang ditimbulkan.

  • Apapun orientasi relatif komponen menghasilkan sesedikit mungkin vibrasi atau keausan.

    Minimalisir keausan (wear) yang dibangkitkan dynamic forces

    Dynamic force dapat diukur secara tidak langsung dengan sensor vibrasi.

    Purpose

  • Apa saja yang biasa di-alignment?Courtesy : Pruftechnik

  • Penyebab kerusakan mesinCourtesy : Pruftechnik

  • Dapat menyebabkan excessive wearDapat menyebabkan prematur failure meski tidak ada indikasi vibrasiDapat menyebabkan vibrasi meski tidak terjadi keausanWearAkibat Misalignment

  • Alignment melibatkan:

  • Jenis-jenis Misalignment Courtesy : Pruftechnik

  • Perfect alignment is not possible but acceptable in a moment of misalignmentTerdapat toleransi dalam alignment.Alignment, apakah bisa sempurna?

  • Courtesy : Pruftechnik

  • Efek Misalignment pada Umur Operasi

  • Alignment yang buruk bisa menyebabkan losses 20% dari energi yang seharusnya dibutuhkan80.000 hp20%misalignment16.000 hpX $6.91 hp/year = $110.560Efek Alignment pada biaya

    *************


Recommended