+ All Categories
Home > Documents > Chapter4(basis data)

Chapter4(basis data)

Date post: 13-Jul-2015
Category:
Upload: irmha-surya
View: 74 times
Download: 2 times
Share this document with a friend
Popular Tags:
14
BASIS DATA Chapter 4 Create By: IRMA SURYA Prodi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik UNM Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)
Transcript

BASIS DATAChapter 4

Create By: IRMA SURYA

Prodi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer

Jurusan Teknik Informatika

Fakultas Teknik

UNM Create By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

Aplikasi Program

Pemogram aplikasi adalah orang yang membuat aplikasi yang menggunaka aplikasi data. Progaram aplikasi yang dibuat tentu saja sesuai dengan kebutuhan pengguna.

pengguna akhir dapat dibagi menjadi 2 macam yaitu:

1. pengguna aplikasi, dan

2. pengguna interaktif.Create By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

Tugas DBMS

1. Mendefenisikan basis data

2. DBA menentukan isis basis data

3. Menetukan sekuritas basis data

4. Memantau kerja sistem

5. Merencanakan bacup dan recory

6. Mengikuti perkembangan produkCreate By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

Abstraksi Data

Untuk mendukung kepraktisan, DBMS menyediakan pandangan abstrak terhadap data bagi pengguna. DBMS berusaha menyembunyikan detail tentang bagaimana data disimpan dan dipelihara. Namun tentu saja hal ini dilakukan dengan sedapat mungkin mengusahakan data agar dapat diakses secara efisien.

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Abstrasi data dalam DBMS biasanya dibagi menjadi 3 lapis:

• Lapis fisis• Lapis konseptual• Lapis pandangan

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Lapisan fisis

lapis liris merupakan lapisan terendah dalam abstraksi data. Sesungguhnya disimpan. Pada lapisan inilah struktur data dijabarkan secara rinci.

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Lapis konseptual

Lapis konseptual bersifat lebih tinggi daripada lappis fisis. Lapis ini menjabarkan data apa saja yang sesungguhnya disimpan pada basis data, dan juga menjabarkan hubungan-hubungan antar data. Level ini biasanya digunakan DBA

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Lapis pandangan

Lapis pandangan merupakan lapis tertinggi pada abstraksi data. Pada lapis ini pengguna hanya mengenal struktur data yang sederhana, yang berorientasi pada kebutuhan pengguna. Data yang dikenal oleh masing-masing pengguna bisa berbeda-beda dan barangkali haya mencakup sebagai dari basis data.Create By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

Model Basis Data

Model basis data mengatakan hubungan antara rekaman yang tersimpan dalam basis data. Beberapa literatur menggunakan istilah struktur data logis untuk mengatakan keadaan ini. Model dasar yang paling umum ada 3 macam yaitu:

1.Hierarki

2.Jaringan

3.RelasionalCreate By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

1. Model hierarki

Model hierarki biasanya disebut model pohon, karena menyerupai pohon yang dibalik. Model ini menggunakan pola hubungan orangtua-anak.

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

2. Model jaringan

Model ini menyerupai model hierarkis, dengan perbedaan suatu simpul anak biasa memiliki lebih dari satu orang tua, oleh karena itu sifatnya yang demikian, model ini bisa mengatakan hubungan 1:1 (satu orangtua punya satu anak), 1:M (satu orang tua punya banyak anak), maupun N:M (beberpa anak yang mempunyai beberapa orangtua) Create By Syaputri Artami S

(syaputriartamiputri.blogspot.com)

3. Model relasional

Model relasional merupakan model yang paling sederhana sehingga mudah digunakan dan dipahami oleh pengguna, serta merupakan yang paing populer saat ini. Model ini menggunakan sekumpulan table berdimensi dua (yang disebut relasi atau table), dengan masing-masing relasi tersusun atas tupel atau baris dan atribut.

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

Create By Syaputri Artami S (syaputriartamiputri.blogspot.com)

THANK YOU SEMOGA DAPAT

BERMANFAAT


Recommended