+ All Categories
Home > Recruiting & HR > Forum SDM Bali - BHUANA TRAINING - Brosur human resources administrator course kelas ke 1

Forum SDM Bali - BHUANA TRAINING - Brosur human resources administrator course kelas ke 1

Date post: 25-Jan-2017
Category:
Upload: gunawan-wicaksono
View: 60 times
Download: 4 times
Share this document with a friend
2
----------------------------------------------------------- Ijin Penyelenggaraan Kursus (PNFI) Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kab. Badung ,8 Juli 2014. A. PRORGAM : HUMAN RESOURCES ADMINISTRATOR- ANGKATAN 1 B. TUJAUN PROGRAM : Pada akhir program ini, para peserta diharapkan dapat : 1. Menyebutkan uraian pekerjaan seorang Human Resources Administrator 2. Membantu Human Resources Manager untuk menyelesaikan tugas-tugas yang berkaitan dengan Admisntrasi Kepersonaliaan di perusahaan. 3. Mengkoordinir proses seleksi dan rekrutmen karyawan baru. 4. Membantu menyiapkan dan menyelenggarakan prosses orientasi para pekerja baru. 5. Membantu proses disiplin karyawan dan proses evaluasi kinerja karyawan 6. Membantu menyiapkan administrasi system kompensasi dan benefit karyawan C. COURSE TOPICS : SESSION 1 : PENDAHULUAN HUMAN RESOURCES MANAGEMENT 1.1 Pengertian HR Management 1.2 Ruang Lingkup Kerja Unit Human Resources 1.3 Uraian Pekerjaan Human Resources Team 1.4 Karir dan Struktur Organisasi Unit Human Resources SESSION 2. : HR FORM DAN DATA KARYAWAN 2.1 Mengenal Formulir dan Fungsinya 2.2 Menyimpan data karyawan 2.3 Human Resources Information System ( HRIS) SESSION 3 : ADMINISTRASI KEHADIRAN DAN CUTI KARYAWAN 3.1 Policy & Procedure Kehadiran Karyawan 3.2 Administrasi Kehadiran 3.3 Policy & Procedure Cuti Karyawan ( AL, LL dan DP ) 3.4 Pengenalan Peraturan Perusahaan ( PP dan PKB ( perjanjian Kerja Bersama ) 3.5 Administrasi Disiplin Karyawan SESSION 4 : ADMINISTRASI REKRUTMEN KARYAWAN 4.1 Pengenalan HR Budget dan Manning Guide 4.2 Administrasi Proses Rekrutmen 4.3 Menyiapkan proses Interview 4.4 Peraturan Perundang-undangan Terkait Pengangkatan Karyawan 4.5 Menyiapkan Checklist Karyawan Baru 4.6 Administrasi Rekrutmen Tenaga Kerja Asing SESSION 5 : ORIENTASI DAN TRAINING 5.1 Pengertian Orientasi dan Training 5.2 Menyiapkan Program Orientasi 5.3 Mengadakan Orientasi Untuk Karyawan Baru 5.4 Menyiapkan Administrasi Training 5.5 Membuat Kalendar Training Bulanan 5.5 Membuat Laporan Training Bulanan SESSION 6 : ADMINISTRASI KOMPENSASI DAN BENEFIT 6.1 Pengertian Kompensasi dan Benefit Karyawan 6.2 Upah, UMK dan tunjangan 6.3 Asuransi 6.4 BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan SESSION 7 : ADMINISTRASI FASILITAS DAN PENGHARGAAN KARYAWAN 7.1 Policy & Procedure Locker Karyawan 7.2 Policy & Procedure Kantin Karyawan 7.3 Parkir Karyawan 7.4 Uniform/ Pakaian Seragam 7.5 Tempat Istirahat 7.6 Koperasi Karyawan 7.7 Pemilihan Karyawan terbaik, bulanan dan tahunan SESSION 8 : ADMINISTRASI SISTEM KOMUNIKASI HUMAN RESOURCES 8.1 Menyiapkan Risalah Rapat / Minutes Meeting 8.2 Mengelola Employee Notice Board 8.3 Mengelola Pertemuan Karyawan ( Bulanan, setiap 4 Bulan dll ) 8.4 Mengelola Komunikasi dengan karyawan dan teman sejawat SESSION 9 : ADMINISTRASI KANTOR HUMAN RESOURCES 9.1 Kebersihan dan Kerapian Kantor Human Resources 9.2 Prosedur Menjaga Data Karyawan 9.3 Administrasi Harian Unit SDM ( Log Book 9.4 Menyiapkan Kalender HR 9.5 Laporan Harian dan Bulanan Unit SDM 9.6 Membantu Menyiapkan Budget SDM SESSION 10 : ADMINISTRASI PENILAIAN KINERJA KARYAWAN 9.1 Pengertian Penilaian Kinerja 9.2 Langkah Langkah Menyiapkan Penilaian Kinerja 9.3 Mengelola Data Hasil Penilaian Kinerja Karyawan 9.4 FINAL TEST/ Test akhir
Transcript
Page 1: Forum SDM Bali - BHUANA TRAINING - Brosur human resources administrator  course  kelas ke 1

----------------------------------------------------------- Ijin Penyelenggaraan Kursus (PNFI) Dinas Pendidikan, Pemuda

dan Olahraga Kab. Badung ,8 Juli 2014.

A. PRORGAM :

HUMAN RESOURCES ADMINISTRATOR- ANGKATAN 1

B. TUJAUN PROGRAM :

Pada akhir program ini, para peserta diharapkan dapat :

1. Menyebutkan uraian pekerjaan seorang

Human Resources Administrator 2. Membantu Human Resources Manager untuk menyelesaikan tugas-tugas yang berkaitan dengan Admisntrasi Kepersonaliaan di perusahaan. 3. Mengkoordinir proses seleksi dan rekrutmen karyawan baru. 4. Membantu menyiapkan dan menyelenggarakan prosses orientasi para pekerja baru. 5. Membantu proses disiplin karyawan dan proses evaluasi kinerja karyawan 6. Membantu menyiapkan administrasi system kompensasi dan benefit karyawan

C. COURSE TOPICS : SESSION 1 : PENDAHULUAN HUMAN RESOURCES

MANAGEMENT

1.1 Pengertian HR Management 1.2 Ruang Lingkup Kerja Unit Human Resources 1.3 Uraian Pekerjaan Human Resources Team 1.4 Karir dan Struktur Organisasi Unit Human

Resources

SESSION 2. : HR FORM DAN DATA KARYAWAN

2.1 Mengenal Formulir dan Fungsinya 2.2 Menyimpan data karyawan 2.3 Human Resources Information System ( HRIS)

SESSION 3 : ADMINISTRASI KEHADIRAN DAN CUTI KARYAWAN

3.1 Policy & Procedure Kehadiran Karyawan 3.2 Administrasi Kehadiran 3.3 Policy & Procedure Cuti Karyawan ( AL, LL dan DP ) 3.4 Pengenalan Peraturan Perusahaan ( PP dan PKB ( perjanjian Kerja Bersama ) 3.5 Administrasi Disiplin Karyawan

SESSION 4 : ADMINISTRASI REKRUTMEN KARYAWAN

4.1 Pengenalan HR Budget dan Manning Guide 4.2 Administrasi Proses Rekrutmen 4.3 Menyiapkan proses Interview 4.4 Peraturan Perundang-undangan Terkait

Pengangkatan Karyawan 4.5 Menyiapkan Checklist Karyawan Baru 4.6 Administrasi Rekrutmen Tenaga Kerja Asing

SESSION 5 : ORIENTASI DAN TRAINING

5.1 Pengertian Orientasi dan Training 5.2 Menyiapkan Program Orientasi 5.3 Mengadakan Orientasi Untuk Karyawan Baru 5.4 Menyiapkan Administrasi Training 5.5 Membuat Kalendar Training Bulanan 5.5 Membuat Laporan Training Bulanan

SESSION 6 : ADMINISTRASI KOMPENSASI DAN

BENEFIT

6.1 Pengertian Kompensasi dan Benefit Karyawan

6.2 Upah, UMK dan tunjangan 6.3 Asuransi

6.4 BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan

SESSION 7 : ADMINISTRASI FASILITAS DAN PENGHARGAAN KARYAWAN

7.1 Policy & Procedure Locker Karyawan 7.2 Policy & Procedure Kantin Karyawan 7.3 Parkir Karyawan 7.4 Uniform/ Pakaian Seragam 7.5 Tempat Istirahat 7.6 Koperasi Karyawan 7.7 Pemilihan Karyawan terbaik, bulanan dan

tahunan

SESSION 8 : ADMINISTRASI SISTEM KOMUNIKASI HUMAN

RESOURCES

8.1 Menyiapkan Risalah Rapat / Minutes Meeting 8.2 Mengelola Employee Notice Board 8.3 Mengelola Pertemuan Karyawan ( Bulanan, setiap 4 Bulan dll ) 8.4 Mengelola Komunikasi dengan karyawan dan teman sejawat

SESSION 9 : ADMINISTRASI KANTOR HUMAN RESOURCES

9.1 Kebersihan dan Kerapian Kantor Human Resources

9.2 Prosedur Menjaga Data Karyawan 9.3 Administrasi Harian Unit SDM ( Log Book 9.4 Menyiapkan Kalender HR 9.5 Laporan Harian dan Bulanan Unit SDM

9.6 Membantu Menyiapkan Budget SDM

SESSION 10 : ADMINISTRASI PENILAIAN KINERJA KARYAWAN 9.1 Pengertian Penilaian Kinerja 9.2 Langkah –Langkah Menyiapkan Penilaian Kinerja 9.3 Mengelola Data Hasil Penilaian Kinerja Karyawan 9.4 FINAL TEST/ Test akhir

Page 2: Forum SDM Bali - BHUANA TRAINING - Brosur human resources administrator  course  kelas ke 1

D. HARI DAN WAKTU KURSUS

Kursus diadakan setiap hari : , 15.00 – 19.00 WITA ( 1O KALI PERTEMUAN )

E. MULAI KURSUS DAN JUMLAH PESERTA :

Kursus mulai : 18 Maret 2017 MAXIMUM PER KELAS : 15 orang peserta

F. LOKASI KURSUS :

Bhuana Training International. Jl. Surya Bhuana

V/10, Lingkungan Surya Bhuana Kelurahan Kerobokan Kaja, Kecamatan Kuta Utara, Kab. Badung. Telp.08124634290,

email: [email protected] www.bhuana-training.tk

KAMI MENYELENGGARAKAN TRAINING UNTUK MANAGER DAN SUPERVISOR: HR Management Course ( 15 kali pertemuan) Managing Training and Development in

Hospitality Industry ( 10 kali pertemuan ) HR Administrator Course ( 10 kali pertemuan) Supervisory Training Program ( 10 modul) Train the Trainer Program ( 3 hari )

G. INVESTASI KURSUS :

Course Fee Rp. 2.250.000 ( Dua Juta Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah ), dibayarkan 50% saat konfirmasi mengikuti kursus, 50% lagi pada hari pertama Kursus dimulai.

Investasi ini untuk : 1. Materi kursus 2. Certifikat 3. Coffee break

FACILITATOR TEAM :

Tim facilitator untuk Kursus ini adalah 1. DRS.MADE SUARDIKA, MBA

2. DRS. HERYANTO 3. DAMA ADHYATMA

H. PROSES PENDAFTARAN

Contact : phone ( 0361 ) 438990 ( Office)

Made Suardika : mobile 08124634290, email : [email protected] PENDAFTARAN DIBUKA : 15 Januari 2017 KURSUS MULAI , 18 Maret 2017


Recommended