+ All Categories
Home > Documents > Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40...

Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40...

Date post: 06-Jul-2019
Category:
Upload: trinhdat
View: 214 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
6
Morning Briefing 30 April 2019 IHSG Statistics Chg (%) Close 6,425 +24.81 +0.38% Volume (Jutaan Lembar) 18,294 Value (Rp Milliar) 61,240 Year to Date (YTD) +3.74% Quarter to Date (QTD) -0.66% Month to date (MTD) -0.85% PE 16.4 Market Indices Last Chg (%) Amerika Dow Jones 26,554.39 11.06 0.04% Nasdaq 8,161.85 15.46 0.19% S&P 500 2,943.03 3.15 0.11% Eropa FTSE 100 7,440.66 12.47 0.17% DAX 12,328.02 12.84 0.10% CAC 5,580.98 11.63 0.21% Asia Nikkei 22,258.73 0 0.00% Hang Seng 29,892.81 287.8 0.97% Straits Times 3,407.02 50.07 1.49% Top Volume Stock Sector Price Chg (%) BDMN Finance 8,975 25 0.28% NUSA Trade 71 0 0.00% MABA Consumer 51 1 2.00% TRAM Consumer 109 0 0.00% RIMO Trade 134 0 0.00% Pendapatan AMRT naik jadi Rp 16,7 triliun di kuartal I 2019. PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) membukukan kinerja posif selama ga bulan pertama ta- hun 2019. Corporate Affair Director AMRT Solihin mengatakan, sepanjang kuartal I 2019 pihaknya membukukan pendapatan konsolidasi dengan anak usaha lainnya sebesar Rp 16,7 triliun atau naik 14% dari periode yang sama di tahun sebelumnya sebesar Rp 14,67 triliun. Sementara laba bersih secara kon- solidasi juga tercatat naik signifikan 69% dari Rp 120,7 miliar menuju Rp 204,7 miliar. Untuk tahun 2019 ini, AMRT mematok pertumbuhan omset penjualan sebesar 10% atau menjadi Rp 73,49 triliun dibanding perolehan akhir tahun lalu yang sebesar Rp 66,81 triliun.Selain itu, AMRT juga berencana untuk membuka 800 gerai di tahun 2019. Dengan rata-rata penjualan per gerai (SSSG) mencapai 5% pada 2019. Untuk kebutuhan ekspansi tahun ini, AMRT menyiapkan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp 2 triliun. Laba Indofood Sukses Makmur (INDF) naik 13,5% pada kuartal I-2019. PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF) mencetak pertumbuhan pendapatan 8,73% pada kuartal pertama tahun ini menjadi Rp 19,17 triliun dari sebelumnya Rp 17,63 triliun. Bahkan, laba bersih INDF meningkat 13,5% menjadi Rp 1,35 triliun dari sebelumnya Rp 1,19 triliun. Margin laba kotor 30,26% dari sebelumnya 29,83%. INDF akan berupaya menjaga keunggulan kompef dan pertumbuhan melalui peningkatan produkvitas dan pengendalian biaya. Berdasarkan laporan keuangan INDF yang dipublikasikan, pendapatan terbesar Indofood masih berasal dari produk konsumen bermerek yang mencapai total Rp 10,75 triliun, Penjualan Bogasari kepada pelanggan eksternal Rp 4,59 triliun, Segmen agribisnis Rp 2,80 triliun dan pendapatan distribusi INDF Rp 1,03 triliun. Top Value Stock Price Chg (%) Sector BDMN 8,975 25 0.28% Finance BBNP 2,250 0 0.00% Finance SMGR 13,525 175 `1.28% Basic BBRI 4,340 10 0.23% Finance BMRI 7,775 50 0.65% Finance Market Review IHSG, Senin 29 April 2019 ditutup menguat sebesar 24,81 poin atau 0,38% ke level 6.425. Setelah bergerak diantara 6.376 - 6.428. Sebanyak 227 saham naik, 179 saham turun, dan 227 saham dak bergerak. Investor bertransaksi Rp 61,24 Triliun. Di pasar reguler, investor asing membukukan transaksi Beli bersih sebesar Rp 52.087 miliar. Market Outlook News Emiten IHSG 29 April 2019 S&P 500 mencapai level ternggi sepanjang masa, Senin (29/4), tetapi penguatannya tertahan karena investor bersiap menghadapi pekan yang sibuk melipu laporan pendapatan perusahaan, data ekonomi dan pengumuman dari Federal Reserve. Indeks berbasis luas itu naik 0,11 persen atau 3,15 poin menjadi 2.943,03, Nasdaq Composite Index juga menembus level ternggi sepanjang masa, meningkat 15,45 poin atau 0,19 persen menjadi 8.161,85, sedangkan Dow Jones Industrial Average ditutup 11,06 poin lebih nggi (0,04 persen) menjadi 26.554,39. Saham Eropa ditutup sedikit lebih nggi, Senin (29/4), karena investor memilih untuk fokus pada hasil posif dari kemenangan untuk Partai Sosialis yang berkuasa di bawah pimpinan Perdana Menteri Pedro Sanchez dalam pemilu Spanyol, akhir pekan lalu. Sementara, bursa utama regional sebagian besar berakhir di zona hijau. Indeks FTSE 100 Inggris menguat 0,17 persen atau 12,47 poin menjadi 7.440,66, DAX Jerman bertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan CAC 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat pada sesi pagi perdagangan hari Senin (29/4). Hal ini terjadi setelah GDP AS kuartal pertama menguat serta industri China tumbuh untuk pertama kali dalam 4 bulan terakhir. Indeks MSCI Asia Pasifik naik 0,53 persen ke level 540,53. Indeks Nikkei 225 (Jepang) libur. Indeks Hang Seng (Hong Kong) +0,97% ke level 29.892. Indeks Straits Times (Singapura) +1,49% ke 3.470. Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) berakhir di zona hijau pada perdagangan hari Senin (29/4). IHSG melaju 0,39 persen (+24 poin) ke level 6.425. Indeks LQ45 +0,28% ke 1.013. Indeks IDX30 +0,25% ke level 558. IDX80 +0,23% ke 144. Indeks JII -0,62% ke posisi 687. Indeks Kompas100 +0,40% ke 1.306. Saham-saham terakf: FILM, JPFA, BRPT, LPPF, TAMU, BBCA, SWAT. Saham-saham top gainers LQ45: INKP, WIKA, SCMA, HMSP, WSKT, PTPP. Saham-saham top losers LQ45: BBNI, ELSA, INDY, SRIL, ASII, CPIN, TPIA. Nilai tukar rupiah +0,06% ke level Rp14.208 terhadap USD.
Transcript
Page 1: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

Morning Briefing

30 April 2019

IHSG Statistics Chg (%)

Close 6,425 +24.81 +0.38%

Volume (Jutaan Lembar) 18,294

Value (Rp Milliar) 61,240

Year to Date (YTD) +3.74%

Quarter to Date (QTD) -0.66%

Month to date (MTD) -0.85%

PE 16.4

Market Indices Last Chg (%)

Amerika

Dow Jones 26,554.39 11.06 0.04%

Nasdaq 8,161.85 15.46 0.19%

S&P 500 2,943.03 3.15 0.11%

Eropa

FTSE 100 7,440.66 12.47 0.17%

DAX 12,328.02 12.84 0.10%

CAC 5,580.98 11.63 0.21%

Asia

Nikkei 22,258.73 0 0.00%

Hang Seng 29,892.81 287.8 0.97%

Straits Times 3,407.02 50.07 1.49%

Top Volume

Stock Sector Price Chg (%)

BDMN Finance 8,975 25 0.28%

NUSA Trade 71 0 0.00%

MABA Consumer 51 1 2.00%

TRAM Consumer 109 0 0.00%

RIMO Trade 134 0 0.00%

Pendapatan AMRT naik jadi Rp 16,7 triliun di kuartal I 2019. PT Sumber Alfaria

Trijaya Tbk (AMRT) membukukan kinerja positif selama tiga bulan pertama ta-

hun 2019. Corporate Affair Director AMRT Solihin mengatakan, sepanjang

kuartal I 2019 pihaknya membukukan pendapatan konsolidasi dengan anak

usaha lainnya sebesar Rp 16,7 triliun atau naik 14% dari periode yang sama di

tahun sebelumnya sebesar Rp 14,67 triliun. Sementara laba bersih secara kon-

solidasi juga tercatat naik signifikan 69% dari Rp 120,7 miliar menuju Rp 204,7

miliar. Untuk tahun 2019 ini, AMRT mematok pertumbuhan omset penjualan

sebesar 10% atau menjadi Rp 73,49 triliun dibanding perolehan akhir tahun lalu

yang sebesar Rp 66,81 triliun.Selain itu, AMRT juga berencana untuk membuka

800 gerai di tahun 2019. Dengan rata-rata penjualan per gerai (SSSG) mencapai

5% pada 2019. Untuk kebutuhan ekspansi tahun ini, AMRT menyiapkan belanja

modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp 2 triliun.

Laba Indofood Sukses Makmur (INDF) naik 13,5% pada kuartal I-2019. PT

Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF) mencetak pertumbuhan pendapatan 8,73%

pada kuartal pertama tahun ini menjadi Rp 19,17 triliun dari sebelumnya Rp

17,63 triliun. Bahkan, laba bersih INDF meningkat 13,5% menjadi Rp 1,35 triliun

dari sebelumnya Rp 1,19 triliun. Margin laba kotor 30,26% dari sebelumnya

29,83%. INDF akan berupaya menjaga keunggulan kompetitif dan pertumbuhan

melalui peningkatan produktivitas dan pengendalian biaya. Berdasarkan laporan

keuangan INDF yang dipublikasikan, pendapatan terbesar Indofood masih

berasal dari produk konsumen bermerek yang mencapai total Rp 10,75 triliun,

Penjualan Bogasari kepada pelanggan eksternal Rp 4,59 triliun, Segmen

agribisnis Rp 2,80 triliun dan pendapatan distribusi INDF Rp 1,03 triliun.

Top Value

Stock Price Chg (%) Sector

BDMN 8,975 25 0.28% Finance

BBNP 2,250 0 0.00% Finance

SMGR 13,525 175 `1.28% Basic

BBRI 4,340 10 0.23% Finance

BMRI 7,775 50 0.65% Finance

Market Review IHSG, Senin 29 April 2019 ditutup menguat sebesar 24,81 poin atau 0,38% ke level

6.425. Setelah bergerak diantara 6.376 - 6.428. Sebanyak 227 saham naik, 179 saham

turun, dan 227 saham tidak bergerak. Investor bertransaksi Rp 61,24 Triliun. Di pasar

reguler, investor asing membukukan transaksi Beli bersih sebesar Rp 52.087 miliar.

Market Outlook

News Emiten

IHSG 29 April 2019

S&P 500 mencapai level tertinggi sepanjang masa, Senin (29/4), tetapi penguatannya

tertahan karena investor bersiap menghadapi pekan yang sibuk meliputi laporan

pendapatan perusahaan, data ekonomi dan pengumuman dari Federal Reserve.

Indeks berbasis luas itu naik 0,11 persen atau 3,15 poin menjadi 2.943,03, Nasdaq

Composite Index juga menembus level tertinggi sepanjang masa, meningkat 15,45

poin atau 0,19 persen menjadi 8.161,85, sedangkan Dow Jones Industrial Average

ditutup 11,06 poin lebih tinggi (0,04 persen) menjadi 26.554,39.

Saham Eropa ditutup sedikit lebih tinggi, Senin (29/4), karena investor memilih untuk

fokus pada hasil positif dari kemenangan untuk Partai Sosialis yang berkuasa di

bawah pimpinan Perdana Menteri Pedro Sanchez dalam pemilu Spanyol, akhir pekan

lalu. Sementara, bursa utama regional sebagian besar berakhir di zona hijau. Indeks

FTSE 100 Inggris menguat 0,17 persen atau 12,47 poin menjadi 7.440,66, DAX Jerman

bertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan CAC 40 Prancis naik 0,21

persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98.

Laju Market saham Asia menguat pada sesi pagi perdagangan hari Senin (29/4). Hal

ini terjadi setelah GDP AS kuartal pertama menguat serta industri China tumbuh

untuk pertama kali dalam 4 bulan terakhir. Indeks MSCI Asia Pasifik naik 0,53 persen

ke level 540,53. Indeks Nikkei 225 (Jepang) libur. Indeks Hang Seng (Hong Kong)

+0,97% ke level 29.892. Indeks Straits Times (Singapura) +1,49% ke 3.470.

Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) berakhir di zona hijau pada perdagangan hari

Senin (29/4). IHSG melaju 0,39 persen (+24 poin) ke level 6.425. Indeks LQ45 +0,28%

ke 1.013. Indeks IDX30 +0,25% ke level 558. IDX80 +0,23% ke 144. Indeks JII -0,62% ke

posisi 687. Indeks Kompas100 +0,40% ke 1.306. Saham-saham teraktif: FILM, JPFA,

BRPT, LPPF, TAMU, BBCA, SWAT. Saham-saham top gainers LQ45: INKP, WIKA, SCMA,

HMSP, WSKT, PTPP. Saham-saham top losers LQ45: BBNI, ELSA, INDY, SRIL, ASII, CPIN,

TPIA. Nilai tukar rupiah +0,06% ke level Rp14.208 terhadap USD.

Page 2: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

IHSG menguat 24 point membentuk candle dengan body naik dn shadow pendek indikasi kekuatan naik. IHSG bepeluang konsolidasi menguat

dengan support di level 6376 sampai 6321 dan resistance di level 6428 sampai 6482.

IHSG Teknikal Chart

Trading Idea

Morning Briefing

Stock Last Rekomendasi Price Stop Loss

AALI 10,800 Buy 10,625 - 11,000 10,400

JPFA 1,595 Buy 1,520 - 1,600 1,490

LSIP 1,070 Buy 1,060 - 1,085 1,030

TKIM 9,425 Buy 9,000 - 9,600 8,800

Page 3: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

Teknikal View dari Trading Idea

AALI

AALI.JK berpeluang menguat, area akumulasi di level 10,625 sampai 11,000. Area cut loss bila turun di bawah level 10,400 dan target penguatan

ke level 11,450 sampai 11,825.

JPFA

JPFA.JK berpeluang menguat, area akumulasi di level 1,520 sampai 1,600. Area cut loss bila turun di bawah level 1,490 dan target penguatan ke

level 1,670 sampai 1,865.

Morning Briefing

Page 4: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

Teknikal View dari Trading Idea

LSIP

LSIP.JK berpeluang menguat, area akumulasi di level 1,060 sampai 1,085. Area cut loss bila turun di bawah level 1,030 dan target penguatan ke

level 1,130 sampai 1,190.

TKIM

TKIM.JK berpeluang menguat, area akumulasi di level 9,000 sampai 9,600. Area cut loss bila turun di bawah level 8,800 dan target penguatan ke

level 10,100 sampai 10,750.

Morning Briefing

Page 5: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

Matrik Analisis Teknikal Saham

PENJELASAN MATRIKS SAHAM :

W&S = Wait and See

HOLD = Tahan, apabila masih punya posisi jangan jual

Buy Back / Cut Loss = Apabila sudah beli dan ternyata harga melawan maka cutloss

Morning Briefing

Page 6: Morning Briefing - kisi.co.id filebertambah 12,48 poin (0,10 persen) menjadi 12.328,02, dan A 40 Prancis naik 0,21 persen atau 11,62 poin menjadi 5.580,98. Laju Market saham Asia menguat

We have based this document on information obtained from sources we believe to be reliable, but we do not make any representation or war-

ranty nor accept any responsibility or liability as to its accuracy, completeness or correctness. Expressions of opinion contained herein are

those of PT Danpac Sekuritas only and are subject to change without notice. Any recommendation contained in this document does not have

regard to the specific investment objectives, financial situation and the particular needs of any specific addressee. This document is for the in-

formation of the addressee only and is not to be taken as substitution for the exercise of judgment by the addressee. This document is not and

should not be construed as an offer or a solicitation of an offer to purchase or subscribe or sell any securities.

Disclaimer

Morning Briefing

Economic Event Start Date Event Name Period

01-Apr-2019 Inflasi Indonesia (YoY) Mar.2019

05-Apr-2019 Kepercayaan Konsumen Indonesia Mar.2019

08-Apr-2019 Cadangan Devisa Indonesia (USD) Mar.2019

09-Apr-2019 Penjualan Ritel Indonesia (YoY) Peb.2019

10-Apr-2019 Kredit (YoY) Mar.2019

14-Apr-2019 Pertumbuhan Ekspor Indonesia (YoY) Mar.2019

14-Apr-2019 Pertumbuhan Impor Indonesia (YoY) Mar.2019

25-Apr-2019 Tingkat Fasilitas Simpanan Apr.2019

25-Apr-2019 Suku Bunga Fasilitas Kredit Apr.2019


Recommended