+ All Categories
Home > Documents > Nursing Theorist

Nursing Theorist

Date post: 09-Apr-2016
Category:
Upload: cindydenti54
View: 21 times
Download: 1 times
Share this document with a friend
Description:
thdh
44
Dina Dewi S L I
Transcript
Page 1: Nursing Theorist

Dina Dewi S L I

Page 2: Nursing Theorist

Mahasiswa mengetahui tentang theori keperawatan :

Florence Nitingale Dorothea Orem Callista Roy Jean Watson Leininger

Page 3: Nursing Theorist
Page 4: Nursing Theorist

Florence Nightingale was a prolific writer. She lived from 1820 to 1910 in Victorian England.

Her ideas, values, and beliefs on a wide range of topics can be identified in her documents.

They contain philosophical assumptions and beliefs regarding all elements found in the metaparadigm of nursing.

In 1859, she was the first to conceptualize nursing’s work into a theoretical framework.

She was credited with founding the practice of nursing.

Page 5: Nursing Theorist

On the purpose of nursing.”…the proper use of fresh air, light, warmth, cleanliness, quiet, and the proper selection and administration of diet- all at the least expense of vital power to the patient”

On the empowering partnership with clients in the community.” We must not talk to them or at them but with them”

Page 6: Nursing Theorist

The idea that nursing required specific education was revolutionary in 19th-century England.

Nightingale’s nursing education emphasized the need to blend a mixture of theoretical and clinical experiences.

Schools of nursing were established on her model throughout the world.

They emphasized the moral qualities of nursing and introduced humanitarian, patient-centered values that are still relevant today.

Page 7: Nursing Theorist

She was empowered through her personal philosophy, which was deeply spiritual and at the same time fundamentally practical and related to everyday life.

She was a systematic thinker and passionate statistician, using bar and pie charts, highlighting key points.

Besides “getting the science right”, Florence Nightingale made it comprehensible to lay people, especially the politicians and senior civil servants who made and administered the laws.

Page 8: Nursing Theorist

Natural laws Mankind can achieve perfection Nursing is a calling Nursing is an art and a science Nursing is achieved through environmental

alteration Nursing requires a specific educational

base Nursing is distinct and separate from

medicine

Page 9: Nursing Theorist

Nightingale’s Canons: Modern Concepts:Ventilation and warming Physical environmentLight, Noise

Cleanliness of rooms/walls

Health of houses

Bed and bedding

Personal cleanliness

Variety Psychological environmentChattering hopes and advices

Taking food. What food? Nutritional statusPetty management/observation Nursing care planning and

management

Page 10: Nursing Theorist

The goal of nursing is to place the patient in the best possible condition for nature to act.

Health is “not only to be well, but to be able to use well every power we have”

Health nursing, or general nursing are those activities that promote health (as outlined in canons) which occur in any caregiving situation. They can be done by anyone.

Nursing proper is reserved for those individuals who are educated in the art and the science of nursing.

Page 11: Nursing Theorist
Page 12: Nursing Theorist
Page 13: Nursing Theorist

Philosophy that all "patients wish to care for themselves". They can recover more quickly and holistically if they are allowed to perform their own self cares to the best of their ability.

Page 14: Nursing Theorist
Page 15: Nursing Theorist

adalah penampilan atau aktivitas praktek berdasarkan keinginan individu dan dilaksanakan untuk mempertahankan hidup, sehat dan kesejahteraan.

Unsur self-care adalah kemampuan yang dimiliki oleh manusia atau kekuatan untuk terlibat di dalam self-care

Page 16: Nursing Theorist

When an individual is very unable to meet their own Self care requisites, a Self Care Deficit occurs.

It is the job of the Registered Nurse to determine these deficits, and define a support modality.

Orem mengidentifikasi 5 metode bantuan :

1. Tindakan untuk berbuat untuk orang lain.

2. Membimbing dan mengarahkan.

3. Memberikan dukungan fisik dan psikologis.

4. Memberikan dan mempertahankan lingkungan yang mendukung perkembangan individu.

5. Pendidikan.

Page 17: Nursing Theorist

3 klasifikasi sistem keperawatan untuk memenuhi persyaratan self-care klien. Sistem ini adalah sistem kompensatori penuh (wholly compensatory system), sistem kompensatori sebagian (partly compensatory system) dan sistem dukungan-pendidikan (supportive-educative system).

Page 18: Nursing Theorist

• Self care requisites are groups of needs or requirements that Orem identified. They are classified as either:– Universal self care requisites - those needs

that all people have – Developmental self care requisites –

1. maturational: progress toward higher level of maturation.

2. situational: prevention of deleterious effects related to development.

– Health deviation requisites - those needs that arise as a result of a patient's condition

Page 19: Nursing Theorist

The Universal self care requisites that all or health are:• Air • Water • Food • Elimination • Activity and Rest • Solitude and Social Interaction • Hazard Prevention • Promotion of Normality

The nurse is encouraged to assign a support modality to each of the self care requisites.

Page 20: Nursing Theorist

Associated with developmental processes/ derived from a conditin Or associated with an event

E.g. adjusting to a new job adjusting to body changes

Page 21: Nursing Theorist

Required in conditions of illness ,injury, or disease these include:• Seeking and securing appropriate medical

assistance• Being aware of and attending to the effects and

results of pathologic conditions • Effectively carrying out medically prescribed

measures• Modifying self concepts in accepting oneself as

being in a particular state of health and in specific forms of health care

• Learning to live with effects of pathologic conditions

Page 22: Nursing Theorist

Menurut Roy, adaptasi merupakan suatu proses dari seseorang dalam berperilaku pengeluaran hasil pemikiran dan merasakan sebagai individu atau kelompok guna menciptakan lingkungan yang terintegrasi.

Adaptasi ini ada karena adanya suatu stimulus.

Page 23: Nursing Theorist

Control Processes(coping Mechanisme)

Stimulus eksternal

stimulusekternal

stimulusinternal

regulator

cognator

fungsifisiologis

interde-pendensifungsi

peran

konsep diri

tingkatadaptasi

(local,conteks

tual,residualstimulus

respon adaptif

respon inefektif

keluaranmasukan

feedback

Page 24: Nursing Theorist

Stimuli Fokal yaitu stimulus yang langsung beradaptasi dengan seseorang dan akan mempunyai pengaruh kuat terhadap seorang individu

Stimuli Kontekstual yaitu stimulus yang dialami seseorang dan baik internal maupun eksternal yang dapat mempengaruhi, kemudian dapat dilakukan observasi, diukur secara subyektif.

Stimuli Residual yaitu stimulus lain yang merupakan ciri tambahan yang ada atau sesuai dengan situasi dalam proses penyesuaian dengan lingkungan yang sukar dialakukan observasi.

Page 25: Nursing Theorist

Koping Mecanism Pada sistem ini terdapat dua mecanisme yaitu pertama mekanisme koping bawaan yang prosesnya secara tidak disadari manusia tersebut, yang ditentukan secara genetik atau secara umum dipandang sebagai proses yang otomatis pada tubuh. Kedua yaitu mecanisme koping yang didapat dimana coping tersebut di peroleh melalui pengembangan atau pengalaman yang dipelajarinya• Regulator subsystem. Merupakan proses coping yang

menyertakan subsistem tubuh yaitu saraf, proses kimiawi dan sistem endokrin.

• Cognator subsystem. Proses coping seseorang yang menyertakan empat sistem pengetahuan dan emosi: pengolahan persepsi dan informasi, pembelajaran, pertimbangan, dan emosi.

Page 26: Nursing Theorist

Adaptive Modes Individual Group

Physiologic-physical

Five needs-oxygenation, nutrition, elimination, activity and rest, protectionFour complex processes-senses; fluid, electrolyte, and acid-base balance; neurologic function; endocrine function

Operating resources: participants, capacities, physical facilities, and fiscal resources

Self-concept-group identity

Need is psychic and spiritual integrity so that one can be or exist with a sense of unity, meaning, and purposefulness in the universe

Need is group identity integrity through shared relations, goals, values, and coresponsibility for goal achievement; implies honest, soundness, and completeness of identifications with the group

Role function

Need is social integrity; knowing who one is in relation to others so one can acct; role set is the complex of positions individual holds; involves role development, instrumental and expressive behaviors, and role taking process

Need is role clarity, understanding and committing to fulfill expected tasks so group can achieve common goals; process of integrating roles in managing different roles and their expectations; complementary roles are regulated

Interdependence

Need is to achieve relational integrity using process of affectional adequacy, i.e., the giving and receiving of love, respect, and value through effective relations and communication

Need is to achieve relational integrity using processes of developmental and resource adequacy, i.e., learning and maturing in relationships and achieving needs for food, shelter, health, and security through independence with others

 

Page 27: Nursing Theorist

Respon yang adaptif dimana terminologinya adalah manusia dapat mencapai tujuan atau keseimbangan sistem tubuh manusia.

Respon yang tidak adaptif dimana manusia tidak dapat mengontrol dari terminologi keseimbangan sistem tubuh manusia, atau tidak dapat mencapai tujuan yang akan di raih.

Page 28: Nursing Theorist

Watson menyatakan bahwa filosofinya lebih berorientasi pada eksistensi fenomena, spiritual dan berdasarkan pada sebagian filofofi timur, menggambarkan substansi dari pendidikan kemanusiaan, keberadaan dan psikologi transpersonal

Page 29: Nursing Theorist

1. Pembentukan sistem nilai altruistik kemanusiaan.Nilai-nilai altruistik dan kemanusiaan dapat dipelajari sejak awal kehidupan. Mediated through ones own life experiences, the learning one gains and exposure to the humanities. Is perceived as necessary to the nurse’s own maturation which then promotes altruistic behavior towards others.

2. Menanamkan kesetiaan dan harapan,Merupakan faktor yang penting dalan Caring & Curing Prosess. When modern science has nothing further to offer the person, the nurse can continue to use faith-hope to provide a sense of well-being through beliefs which are meaningful to the individual.

3. Membangkitkan kepekaan diri dan orang lain, mengarahkan aktualisasi diri melalui penerimaan diri antara perawat dan pasien. Sebagai perawat yang telah mengenali kepekaan dan perasaannya, mereka dapat menjadi lebih otentik, sensitif, dan alami terhadap orang lain.

Page 30: Nursing Theorist

4. Membina hubungan saling percaya, Membina hubungan saling percaya diantara perawat dan pasien merupakan hal yang penting untuk transpersonal caring, hubungan saling percaya mendukung dan menerima ekspresi perasaan baik positif maupun negatif. Hal yang sejalan : empati, nonpossessive warmth dan komunikasi yang efektif.

Congruence (kecocokan/sejalan) meliputi kesesuaian dengan kenyataan, kejujuran, ketulusan dan nyata.

Empathy adalah kemampuan untuk mengalami dan memahami perasaan dan persepsi orang lain dan mengungkapkan pengertiannya terhadap perasaan dan persepsi pasien.

Nonpossessive warmth di tunjukan dengan volume suara yang rendah, rileks, sikap yang terbuka dan ekspresi wajah yang sesuai dalam berkomunikasi dengan orang lain.

Komunikasi yang efektif berhubungan dengan respons kognitif, afektif dan perilaku.

5. Mengembangkan dan menerima ekspresi perasaan yang positif dan negatif. Berbagi perasaan merupakan pengalaman yang berisiko bagi perawat dan pasien. Perawat harus dipersiapkan untuk menerima perasaan positif atau negatif dan harus memahami dan menerima pikiran perasaan pada situasi yang berbeda.

Page 31: Nursing Theorist

6. Menggunakan metode penyelesaian masalah yang ilmiah untuk pengambilan keputusan. Penggunaan proses keperawatan dengan pendekatan penyelesain masalah yang ilmiah untuk asuhan keperawatan menghilangkan pandangan bahwa perawat sebagai pembantu dokter. Proses keperawatan sama dengan proses riset yang dilakukan secara sistematis dan terorganisir.

7. Meningkatkan proses pembelajaran interpersonal. Faktor ini merupakan konsep penting bagi keperawatan dalam memisahkan caring dari curing. Mengijinkan klien untuk memperoleh informasi dan memegang tanggung jawab bagi kesehatan dan kesejahteraan pasien. Perawat memfasilitasi proses ini dengan teknik pembelajaran yang dirancang untuk memampukan pasien melakukan perawatan mandiri, menetukan kebutuhan personal dan memberikan peluang untuk perkembangan diri mereka.

8. Menciptakan suasana suportif, protektif, dan korektif terhadap lingkungan; mental, fisik, sosial kultural dan spiritual. Perawat harus mengenali pengaruh lingkungan eksternal dan internal terhadap sehat-sakit individu. Beberapa konsep yang sesuai internal meliputi kesejahteraan mental dan spiritual serta keyakinan sosiokultural individu. Variabel eksternal meliputi kenyamanan, privasi, keamanan, dan kebersihan, serta keasrian lingkungan.

Page 32: Nursing Theorist

9. Membantu pemenuhan kebutuhan dasar manusia, perawat harus mengenali kebutuhan biofisik, psikofisik, psikososial, dan interpersonal dirinya dan pasien. Pasien harus memenuhi kepuasan dasar sebelum memenuhi kebutuhan yang lebih tinggi. Sebagai contoh, makanan, eliminasi, dan ventilasi, merupakan kebutuhan dasar biofisik sedangkan aktifitas, istirahat dan seksualitas merupakan kebutuhan dasar psiko. pencapaian dan afiliasi merupakan kebutuhan psikososial yang tinggi. Aktualisasi diri adalah kebutuhan interpersonal yang lebih tinggi.

10. Menghargai kekuatan eksternal yang ada dalam kehidupan. Fenomenologi menjelaskan informasi situasi terkini yang dapat membantu manusia memahami pertanyaan-pertanyaan fenomena. Psikologi existenstial adalah ilmu dari eksistensi manusia yang menggunakan analisa fenomenologi. Watson mengatakan faktor ini sulit untuk dipahami dan yang termasuk hal ini adalah pengalaman berpikir dan memprovokasi untuk pemahaman yang lebih baik.

Page 33: Nursing Theorist

1. Caring hanya dapat efektif ditunjukkan dan dipraktekan secara interpersonal

2. Caring terdiri atas faktor karatif yang mengakibatkan pada kepuasan dari kebutuhan manusia tertentu

3. Caring yang efektif meningkatkan kesehatan dan pertumbuhan individu atau keluarga.

4. Respon Caring menerima seseorang tidak hanya sebagai dia saat ini tetapi juga sebagai dia dimasa yang akan datang

5. Lingkungan yang caring memungkinkan pengembangan potensi dan juga memungkinkan seseorang untuk memilih tindkan terbaik bagi dirinya pada satu waktu

6. Caring lebih merupakan ” healthogenic ” dari pada Curing. Praktek cering mengintegrasikan pengetahuan biofisik dengan pengetahuan perilaku manusia untuk menggerakan dan meningkatkan kesehatan dan memberikan bantuan pada mereka yang sakit. Oleh karena itu ilmu caring bersifat melengkapi ( komplementer ) terhadap ilmu curing.

7. Praktik dari caring adalah inti dari keperawatan ( Watson, 1979 , pp.8-9 dalam Tomey, 2006 p 97 ).

Page 34: Nursing Theorist

1. Care dan cinta meliputi energi fisik yang terpenting dan universal.

2. Care dan cinta seringkali dipandang sebagai diluar dari kemanusiaan dan nutrisi untuk memenuhi kebutuhan kemanusiaan

3. Kemampuan untuk mendukung caring ideal dan ideologi dalam praktek akan mempengaruhi perkembangan dan menentukan kontribusi keperawatan pada masyarakat.

4. Caring untuk diri sendiri adalah prasarat caring terhadap orang lain

5. Secara historis keperawatan memegang human care dan meyakini caring terhadap manusia dalam kondisi sehat dan sakit

6. Caring merupakan pusat penyatuan fokus praktek keperawatan atau esensi dari keperawatan

Page 35: Nursing Theorist

7. Caring pada level manusia lebih ditekankan pada sistem pelayanan kesehatan

8. Kemajuan teknologi dan keterbatasan-keterbatasan institusi menggantikan dasar-dasr caring keperawatan

9. Issu-issu yang penting bagi keperawatan saat ini dan yang akan datang adalah memelihara dan meningkatkan human care

10. Hanya melalui hubungan interpersonal human care dapat efektif diperlihatkan dan dipraktekan

11. Kontribusi moral dan sosial dari keperawatan terhadap kemanusiaan dan masyarakat sejalan dengan komitmennya terhadap human care yang ideal dalam teori, praktek dan riset ( Watson. 1988 dalam Tomey, 2006 p 98 )

Page 36: Nursing Theorist

Teori Leininger lahir dari ilmu anthropologi dan ilmu keperawatan, memformulasikan transcultural nursing concept, theory, prinsip-prinsip, dan praktek. Leininger mendefenisikan bahwa transcultural nursing merupakan suatu area keperawatan, dan focus pada study comparative serta menganalisa dari berbagai aspek cultural dan subcultural yang ada di dunia, dan menghargai nilai nilai keperawatan, ekspresi, dan keyakinanan akan sehat-sakit dan kebiasaan serta prilaku yang dianut oleh individu, keluarga dan kelompok.

Page 37: Nursing Theorist

Tujuan dari teori Leininger ini adalah meningkatkan dan mempertimbangkan aspek budaya yang dianut oleh klien, keluarga dan kelompok dalam upaya mempertahankan kesehatanya.

Page 38: Nursing Theorist

Human Care And CaringMengekpresika bagaimana suatu fenomena untuk membantu, mendukung dan memfasilitasi individu atau orang lain dalam mengantisipasi kebutuhan dalam upaya meningkatkan kesehatan.

CultureCulture merupakan suatu pola hidup, keyakinan, nilai-nilai, norma, symbol, yang dianut atau dijalankan oleh individu, kelompok atau institusi, dipelajari dan disebarkan dan selalu diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Culture CareMerupakan bagian dari budaya yang emmbantu, mendukung, serta digunakan atau dapat emmfasilitasi tindaka keperawatan individu secara mandiri serta terhadap orang lain, berfokus pada kenyataan, atau mengantisipasi suatu pemenuhan kebutuhan kesehatan klien atau peningkatan kesejahteraan, memfasilitasi suatu ketergantungan, kematian, atau berbagai kondisi manusia/individu.

Page 39: Nursing Theorist

Culture Care DiversityBerbagi budaya dan nilai nilai yang dianut, adanya perpedaan nilai, keyakinan diantara budaya yang ada, dan dalam kehidupan manusia.

Culture Care UniversalityKesamaam antar budaya, kesamaan nilai, kesamaan keyakinan dalam mereflesikan perawatan kesehatan di masyarakat.

WorldviewBagaimana individu atau kelompok melihat dunia berdasarkan budaya, nilai dan keyakinan yang dianut oleh individu atau kelompok tersebut.

Culture And Social Structure DimensionsBerdasarkan suatu kedinamisan, keseluruhan (menyeluruh), hubungan antar dimensi dari budaya dan struktur social dimasyarakat, baik politik, ekonomi, pendidikan, tekhnologi, agama, sejarah dan bahasa.

Page 40: Nursing Theorist

Environmental ContextMerujuk kepada lingkungan fisik, psikososial, dan sosiokultural, dan hubunganya bagaimanamanusia memandang dan berfikir tentang hubungan lingkungan dengan kondisi kesehatan.

EthnohistoryMerujuk kepada kejadian kejadian yang lalu, perkembangan dari waktu ke waktu, atau dokumtasi dari suatu budaya yang dianut.

EmicMerupakan adalah cara pandang local, penghuni asli, atau orang dalam terhadap suatu fenomena.

Page 41: Nursing Theorist

Eticadalah bagaimana memandang atau keyakinan terhadap suatu fenomena secara global atau menyeluruh

HealthMerupakan suatu kesejahteraan manusia, kemampuan dalam menjalankan budaya secara terus menerus, menjelaskan nilai nilai, serta mampu mempraktekan dalam melakukan kehidupan sehari hari.

Transcultural NursingMerupakan suatu area yang berfokus kepada humanistic, berdasarkan ilmu pengetahuan, dan praktek. Dan secara menyeluruh untuk membantu individu atau kelompok dalam mempertahankan kesehatan dan meningkatkan kesejahteraan.

Page 42: Nursing Theorist

Culture Care Preservation Or MaintenanceBagaimana membantu, memfasilitasi, sebagai suatu tindakan professional bagi individu atau kelompok dalam mengambil suatu keputusan perawatan dan membantu memberikan pengetahuan atau merubah pola pikir individu dan kelompok dalam perawatan kesehatan.

Culture Care Accomondation Or NegotiationBagaimana tindakan professional dalam memfasilitasi atau membantu individu dalam menjelaskan hubugan budaya yang dianut dalan perawatan kesehatan,

Page 43: Nursing Theorist

Culture Care Repeatterning Or RestructuringMembantu dan memfasilitasi individu dan kelompok dalam malakukan modifikasi atau perubahan terhadap sesuatu, dalam upaya perawatan dan peningkatan kesehatan.

Culturally Competent Nursing CarePerawatan kesehatan yang berdasarkan budaya dan peningkatan pengetahuan, merubah pola pkir tentang kesehatan yang terkait dengan budaya, dalam upaya peningkatan kesehatan individu dan kelompok.

Page 44: Nursing Theorist

Tomey, A.M. & Alligod, M.R. (2006). Nursing Theories and Their Works. Sixt Ed. St.Louis; Mosby Elsevier

Wikipedia. (2007) Diakses tgl 20 September 2010 dari http://en.wikipedia.org/wiki/Orem_model_of_nursing

http://www.bc.edu/ diakses 20 sept 2010


Recommended