+ All Categories
Home > Documents > Ppt Laporan Magang Coop 2011

Ppt Laporan Magang Coop 2011

Date post: 09-Jul-2015
Category:
Upload: dewivun
View: 257 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
14
5/10/2018 PptLaporanMagangCoop2011-slidepdf.com http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 1/14 VANIA DEWI BY: Peserta Coop 2011 Sub Departemen Shop Surabaya I
Transcript
Page 1: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 1/14

VANIA DEWI 

BY:

Peserta Coop 2011 Sub Departemen Shop Surabaya I

Page 2: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 2/14

Telkomsel merupakan operator 

selular terkemuka di Indonesia

yang dimiliki PT Telkom dengan

kepemilikan saham sebesar 65%dan SingTel sebesar 35%.

VisiBest and leading Mobile

Lifestyle and solutions

provider in the region

Misi Deliver mobile lifestyle and

solution in excellent way that

exceed customer expectation,

create value for all stake holders,

and the economics development

of the nation

Budaya Kerja

• Customer Intimacy • Professionalism 

• Teamwork

• Integrity 

Page 3: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 3/14

Penugasan magang Coop adalah di sub departemen shop surabaya Ibagian back office, secara garis besar memiliki tugas menindaklanjuti

tiket eskalasi dari CSR (Customer Service Representative) dan melakukan

pengecekan tiket yang harus dilakukan. Back office juga bertugas untuk

membantu permasalahan pelanggan disaat ketika CSR dan TL(Team

Leader) tidak mampu memberikan solusi atau pernyataan terhadap

pelanggan.

Page 4: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 4/14

Kegiatan-kegiatan dalam back office:

•Pasang baru/migrasi/balik nama/mutasi alamat kartu halo

•Aktivasi atau deaktivasi fitur-fitur seperti flash, bis unlimited,

gprs/mms, SLI/IR, dll

•Closing tiket yang dibuat oleh CSR

Handling komplain pelanggan melalui CSR, misalnya pelanggan yangingin menukar iphone rusak saat baru beli, double nomer, pelanggan

yang kesulitan cash in di Indomaret, pelanggan yang kehilangan mobil

tapi ingin melacaknya melalui GPRS di Hpnya dan lain-lain.

Aktivitas service yang saya lakukan di back office merupakan salah

satu bagian dari perusahaan yang dipelajari di tempat perkuliahanmengenai management pelanggan, dan tentang after sales service.

Page 5: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 5/14

HARD SKILL SOFT SKILL

Didapat dariintrakurikuler 

(materi kuliah) 

Didapat dariekstrakurikuler 

(organisasi) 

•After sales service

•Handling pelanggan

•Sistem informasi

manajemen

•Perilaku organisasi

•Tanggung jawab

•Disiplin dan tepatwaktu (dihubungkan

saat mengeksekusi

FLP yang harus

sesuai dengan SLA)

•Kerjasama tim

•Optimis

Teori di tempat kuliah bisa

diaplikasikan secara nyatadi perusahaan serta bersifat

lebih up to date dibanding di

tempat kuliah

Page 6: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 6/14

Periode I

(4 - 30 Juli 2011)

• Pengenalan tentang

pelayanan pelanggan

• Pembelajaran tentang

step-step eksekusi fitur

di Cookies

• Daily: filing harian

fitur-fitur, eksekusi

fitur, ganti kartu, dll

• Weekly: rekap nomer

perdana

• Montly: filing fitur-

fitur.

Periode II

(1 -31 Agustus 2011)

• Pengenalan tentang

pasang baru kartu Halo

• Pengenalan step-step

eksekusi Halo

• Pengenalan closing

tiket

• Daily: filing aktivasi

kartu Halo, eksekusi

PSB Halo

• Weekly: eksekusi fitur-

fitur

• Montly: membuat

laporan bulanan

aktivasi kartu Halo

Periode III

(1  –  30 Sept 2011)

• Proses pembuatan

laporan

• Daily: filing aktivasi

kartu Halo, eksekusi

PSB Halo

• Weekly: eksekusi fitur-

fitur, rekap pemakai

credit card

• Montly: membuat

laporan bulanan

aktivasi kartu Halo

Page 7: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 7/14

Page 8: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 8/14

Bagian Back Office

• Diperlukan adanya perbaikan sistem LAN

dan internet yang terkadang-kadang trouble.

• Menurut saya, mutasi pegawai adalah hal

yang baik, namun apakah ada kemungkinan juga untuk adanya mutasi job desk kerja,

semisal yang sudah mahir dan menguasai

aktivasi pasang baru halo berpindah job desk

dengan menguasai hal lainnya yang ada

dalam back office. Sehingga bila ada yangberhalangan hadir dapat membantu satu

sama lain. 

Page 9: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 9/14

• Menurut saya, baik bila Telkomsel membuat rencana

 jangka panjang mengenai target pengurangan keluhan

pelanggan dalam hal refund atau adjustment pulsa

yang sangat mengganggu bagi pelanggan

• Serta memiliki komitmen target untuk memperbaikisistem yang berhubungan dengan kenyamanan

pelanggan. Misalnya, perdana 100 juta pelanggan;

Telkomsel memang berhasil untuk mencapai 100 juta

pelanggan namun dalam kenyataannya tidak sedikit

pelanggan kurang puas dengan after sales services

yang diberikan karena bonus dalam perdana 100 jutapelanggan tidak diperoleh pelanggan.

• Menyediakan layanan data berbasis informasi seperti

yellow pages, namun dapat diakses melalui sms atau

telpon.

Bagi pelanggan

Page 10: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 10/14

• Menurut saya program COOP saat ini sudah cukup baik,

tapi ada satu hal yang mungkin bisa dipertimbangkanadalah kemungkinan untuk mengadakan pelatihan

bersama teman-teman ex peserta magang dengan topik-

topik yang ada dalam perusahaan.

•Dapat juga dengan kegiatan sharing bersama mengenai

kendala dan hal positif yang didapat setelah mengikutikegiatan COOP ini. 

Page 11: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 11/14

•Strategik: rencana jangka panjang pengurangan keluhan pelanggan

dalam hal refund pulsa atau kesalahan sistem yang dapat memotong

pulsa pelanggan

•Program: menyediakan program layanan baru atau sebagai pelengkapdari fitur VAS (Value Added Telkomsel) yakni penyedia layanan informasi

bagi pelanggan

•Metoda kerja: mutasi jobdesk atau bertukar tugas untuk beberapa

minggu, namun dengan bertanggung jawab terhadap tugas baru. 

Page 12: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 12/14

Page 13: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 13/14

Page 14: Ppt Laporan Magang Coop 2011

5/10/2018 Ppt Laporan Magang Coop 2011 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-laporan-magang-coop-2011 14/14

NO ASPEK PENILAIANBOBOT

(%)UNSUR YANG DINILAI

NILAI YANG DICAPAI

(SCORE 1 - 100)

TINGKAT PERFORMANSI

(NILAI RATA-RATA X

BOBOT)

KETERANGAN

1

EVALUASI

LAPANGAN 60 a. Kedisiplinan (20% x 60%) 85

b. Attitude (20% x 60%) 81c. Adaptasi (20% x 60%) 83

d. Kreativitas (20% x 60%) 79

e. Inovasi (20% x 60%) 78

RATA-RATA EVALUASI

LAPANGAN 81,20

2

PENULISAN

LAPORAN 20 a. Tata cara penulisan 80

b. Penyajian laporan 78

c. Analisis 80

RATA-RATA PENULISAN

LAPORAN 79,33

3 PRESENTASI 20 a. Penyajian 78

b. Tanya jawab 84

c. Argumentasi 80RATA-RATA NILAI

PRESENTASI 80,67

JUMLAH 100

NILAI PERFORMANSI

KUMULATIF


Recommended