+ All Categories
Home > Documents > Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Date post: 20-Oct-2015
Category:
Upload: fanny-amelia-part-ii
View: 30 times
Download: 5 times
Share this document with a friend
Description:
Ruangan dalam kultur jaringan terbagi atas ruang cuci, ruang stok, ruang penyimpanan, ruang inkubasi, dan ruang penanaman
13
Laboratorium Kultur Jaringan 1st Group Tissue Culture Class C Agroecotechnology Study Program Agriculture Faculty University of Andalas
Transcript
Page 1: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Laboratorium Kultur Jaringan

1st Group

Tissue Culture

Class C

Agroecotechnology Study ProgramAgriculture FacultyUniversity of Andalas

Page 2: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Members of 1st Group

Reynol Desvandra (0810212082)

Anugrah Teguh Karsa (1010212113)

Fanny Amelia (1110211014)

Vivi Susanti (1110213019)

Page 3: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Pembagian ruangan laboratorium kultur jaringan

berdasarkan kegiatan-kegiatannya adalah sebagai berikut :

Ruang persiapan/preparasi

Ruang transfer/tanam

Ruang kultur/inkubasi

Ruang stok/media jadi

Ruang timbang/bahan kimia

Ruangan LaboratoriuM Kultur Jaringan

Page 4: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruang ini dipergunakan untuk mempersiapkan media kultur dan

bahan tanaman yang akan dipergunakan, sebagai tempat mencuci alat-

alat laboratorium, dan tempat untuk menyimpan alat-alat gelas.

• Hot plate dengan magnetic stirer dan oven

• Pengukur pH, dapat berupa pH meter, atau kertas pH indikator, autoklaf

• Kompor gas, tempat cuci

• Labu takar, gelas piala, erlenmeyer, pengaduk gelas, spatula, petridish,

pipet, botol kultur, pisau scapel.

Ruangan PERSIAPAN

Page 5: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan
Page 6: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruang transfer merupakan ruang di mana pekerjaan aseptik

dilakukan. Dalam ruangan ini dilakukan kegiatan isolasi tanaman,

sterilisasi dan penanaman eksplan dalam media. Ruang transfer

dilengkapi peralatan sebagai berikut :

• Laminar air flow cabinet, bisa juga enkas

• Alat-alat diseksi; pisau bedah/scapel, pinset, spatula, dan gunting.

• Hand sprayer yang berisi alkohol 70 %

• Lampu bunsen

Ruangan TRANSFER / TANAM

Page 7: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan
Page 8: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruang yang paling besar dibanding dengan ruangan yang lain. Ruangan

ini berisi rak-rak kultur yang berfungsi untuk menampung botol-botol kultur

yang berisi tanaman. Rak ini juga dilengkapi dengan lampu-lampu sebagai sumber

cahaya bagi tanaman kultur. Ruangan ini disebut juga ruangan tempat

penumbuhan. Sebab, pada ruangan inilah kita akan menumbuhkan eksplan yang

kita ambil dari jaringan suatu tanaman.

Selain rak kultur, ruang kultur juga harus dilengkapi dengan AC, pengukur

suhu dan kelembapan, serta timer yang digunakan untuk menghidup-kan dan

mematikan lampu secara otomatis.

Ruangan kultur / inkubasi

Page 9: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan
Page 10: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruangan ini berfungsi sebagai ruang untuk menyimpan

media tanam yang sudah di autoklaf. Ruang stok sebaiknya dingin

dan gelap, serta kebersihannya harus dijaga. Media tanam akan

diinkubasi pada ruang ini selama 3 hari sebelum digunakan.

Hal ini untuk mengetahui kondisi media tanam apakah

steril atau ter-kontaminasi jamur/bakteri. Apabila media

terkontaminasi, sebaiknya segera dikeluarkan dan diautoklaf

selama 1 jam pada tekanan 0.14 Mpa.

Ruangan STOK / MEDIA JADI

Page 11: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Ruang ini berisi stok bahan-bahan kimia, timbangan analitik, magnetik

stirer dan lemari es. Semua kegiatan penimbangan bahan kimia dan pembuatan

larutan stok dilakukan di ruangan ini.

Ruangan timbang / bahan kimia

Page 12: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

Denah Lengkap Laboratorium Kultur Jaringan

Page 13: Ruangan dalam Laboratorium Ktur Jaringan

SHIMAMASE

Thank You for

Your Attention


Recommended