+ All Categories
Home > Documents > Tutorial Instalasi Driver

Tutorial Instalasi Driver

Date post: 08-Jul-2018
Category:
Upload: lucky-roza-nugroho
View: 213 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
10
Panduan Penggunaan Trainer Mikrokontroler AVR-MBV4 Spesifikasi Minimum Prosesor Sekelas Intel Pentium II RAM 64 MB Space Hardisk 20MB Instalasi Driver (WIN-XP)  1. Hubun gkan kone ktor USB traine r mikro kontr oler ke PC , sehing ga terde teksi dan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah 2. Langka h ke dua muncu l found n ew har dwar e wizar d, klik d ari no 1 l alu no 2 3. Langkah ke ti ga, klik dari n o 1 l alu no 2 4. Berikutnya , klik dar i no 1 lalu no 2 1 2 1 2
Transcript
Page 1: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 1/9

Panduan Penggunaan Trainer Mikrokontroler AVR-MBV4

Spesifikasi Minimum

Prosesor Sekelas Intel Pentium II

RAM 64 MB

Space Hardisk 20MB

Instalasi Driver (WIN-XP) 

1. Hubungkan konektor USB trainer mikrokontroler ke PC, sehingga terdeteksi

dan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah

2. Langkah ke dua muncul found new hardware wizard, klik dari no 1 lalu no 2

3. Langkah ke tiga, klik dari no 1 lalu no 2

4. Berikutnya , klik dari no 1 lalu no 2

1

2

1

2

Page 2: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 2/9

5. Berikutnya , klik Have Disk

6. Berikutnya , Klik Browse dan arahkan ke folder Progisp disimpan

1

2

Page 3: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 3/9

7. Berikutnya , buka folder windriver pada folder Progisp

Page 4: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 4/9

Page 5: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 5/9

8. Berikutnya memastikan driver sudah terinstal , Masuk ke Control Panel  

Klik menu System   Pilih Tab Hardware   Klik Device manager,

perhatikan entri LibUSB sudah ada dan terinstal.

9. Jalankan aplikasi progisp, jika perangkat downloader pada trainer berfungsi

dan driver berhasil terinstal maka logo USB asp akan menyala

Page 6: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 6/9

Instalasi Dr iver (WIN-7) 

1. Hubungkan konektor USB trainer mikrokontroler ke komputer 

2. Sistem akan mencoba untuk menginstal driver dari Windows Update

3. Proses tidak berhasil

4. Kemudian, buka Device Manager dan temukan entri USBASP yang akan

ditampilkan dengan sebuah ikon kuning disampingnya.

5. Klik kanan pada bagian tersebut, dan pilihlah “Update Driver Software ”

Page 7: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 7/9

6. Saat muncul pertanyaan “How do you want to search for dr iver sof tware ”,

pilih “Brow se my com puter for dr iver sof tware ”

8. Pilih folder dimana Anda menyimpan driver kemudian klik “Next”

Page 8: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 8/9

9. Kemudian, Jika windows akan menampilkan peringatan dengan sebuah dialogwindow merah dengan pesan “Windows can’t verify the publisher of this driver software”.

10. Klik “Install this driver software anyway” dan proses installasi driver akan dimulai.

Page 9: Tutorial Instalasi Driver

8/19/2019 Tutorial Instalasi Driver

http://slidepdf.com/reader/full/tutorial-instalasi-driver 9/9


Recommended