+ All Categories
Home > Documents > KPI Breakdown From Corporate Strategic

KPI Breakdown From Corporate Strategic

Date post: 16-Nov-2023
Category:
Upload: pustral-ugm
View: 1 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
31
PENYUSUNAN KPI BERDASAR STRATEGI ORGANISASI DEPARTEMEN HRD
Transcript

PENYUSUNAN KPI BERDASAR STRATEGI

ORGANISASIDEPARTEMEN HRD

FLOW PROSES BREAKDOWN STRATEGI

GML Consulting

Misi

Visi

Pernyataan Tujuan

Analisis Internal

Analisis Eksternal

Pengembangan Strategi oleh Manajemen

S/W Organisasi

T/O Lingkungan

Pemetaan Strategi

Organisasi

Inisiatif Strategis

Indikator Kinerja Utama

Pemetaan Strategi Unit

Bisnis & Pendukung

Inisiatif Strategis

Indikator Kinerja Utama

Pengembangan KPI Individu

FORM

ULA

SI S

TRAT

EGI

PEM

ETAA

NST

RATE

GIPE

NYE

LARA

SAN

O

RGAN

ISAS

I

Pilihan Strategi

Harga Bersaing Kemudahan Pembayaran Kualitas Produk/Jasa Baik

2 Kepemimpinan Produk Inovasi pada Fitur/Kapabilitas Produk Kecepatan meluncurkan produk

3 Kedekatan Pelanggan Loyalitas Pelanggan Kustomisasi Produk

4 Product Locking Menciptakan produk/jasa yang “mengikat”pelanggan

Serangkaian aktivitas yang dilakukan secara berbeda

atau lebih baik dari kompetitor (atau masa

lalu) untuk memberi nilai tambah kepada pelanggan

sehingga mampu mencapai sasaran jangka

panjang perusahaan

Strategi 1 Keunggulan Operasional

By end of2019, we will achieve the following:1. Total pendapatan 15.606 T (Readymix

13.043 T, Precast 2.562 T, dan non-core 600 M)

2. Profit Margin tidak kurang dari 18%3. Market share leader in Java > 30%

(Readymix) Market share in Indonesia > 20% (Precast)4. Zero Accident5. Customer Satisfaction Index 4 skala (1-5)6. Peningkatan nilai saham dan deviden naik 20%7. Indeks kepuasan karyawan 4 skala (1-5)8. Pertumbuhan laba meningkat 20%9. Pembukaan Plant di 5 kota besar Indonesia

Source : Workshop

MISI 

1. Meningkatkan  nilai  yang  tinggi  bagi pemegang saham

2. Memenuhi  kebutuhan  pelanggan  dengan produk dan layanana yang handal

3. Memberikan  lingkungan  kerja  yang  aman, meningkatkan  kesejahteraan  dan memberikan  kesempatan  berkembang  bagi karyawan

4. Mengembangkan  proses  bisnis  yang  effektif dan effisien untuk meningkatkan daya saing

5. Mengingkatkan hubungan kemitraan dengan mitra kerja atas dasar keseteraan

6. Menjaga  lingkungan  bisnis  dengan menghindari persaingan tidak sehat 

7. Menjaga  keseimbangan  lingkungan  dengan memperhatikan  dampak  lingkungan  dan sosial

VISIMenjadi perusahaan terkemuka di industri beton, jasa konstruksi dan investasi dengan meningkatkan indeks kepuasan pelanggan, pemegang saham dan karyawan melalui pengembangan sumber daya manusia, teknologi, proses bisnis internal dan pertumbuhan yang berkelanjutan.

BACK

MISI, VISI, PERNYATAAN TUJUAN

HSEPenagihan Pengembangan PenjualanOperasiEkspansi

Strategi Map : Adhimix Precast Indonesia

Meningkatkan PendapatanFi

nancial

Custom

erLearning & 

Grow

thBusiness Process

Visi : “Menjadi Perusahaan terkemuka di industri beton, jasa konstruksi dan investasi dengan meningkatkan indeks kepuasan pelanggan, pemegang saham dan karyawan melalui pengembangan SDM, teknologi, proses bisnis internal dan pertumbuhan yang berkelanjutan”

Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

Meningkatkan Profit Margin

Membuka Plant Baru

Meningkatkan Kompetensi Pegawai

Efisiensi Biaya

Meningkatkan Market Share

Meningkatkan Citra Perusahaan

Meningkatkan Kepuasan & Kinerja 

Pegawai

Meningkatkan Nilai Saham & Deviden Meningkatkan 

Pertumbuhan Laba

Mengakuisisi Pelanggan

Mengakuisisi Perusahaan

Mengembangkan Bisnis Property

Meningkatkan keselamatan 

kerja

Membuat sistem franchise

Mengembangkan R&D (produk & teknologi) Meningkatkan 

kualitas dan kuantitas Operasional

Mengelola material alam Mengembangkan 

kerja sama dengan perusahaan lain

Meningkatkan proses bisnis

Meningkatkan penagihan piutang

Membangun Road Map SDM

Membangun Bisnis Intelijen

PETA STRATEGI ADHIMIX

HSEPenagihan PengembanganPenjualanOperasiEkspansi

Strategi Map : Adhimix Precast Indonesia

Meningkatkan PendapatanFi

nancial

Custom

erLearning & 

Grow

thBusiness Process

Visi : “Menjadi Perusahaan terkemuka di industri beton, jasa konstruksi dan investasi dengan meningkatkan indeks kepuasan pelanggan, pemegang saham dan karyawan melalui pengembangan SDM, teknologi, proses bisnis internal dan pertumbuhan yang berkelanjutan”

Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

Meningkatkan Profit Margin

Membuka Plant Baru

Meningkatkan Kompetensi Pegawai

Efisiensi Biaya

Meningkatkan Market Share

Meningkatkan Citra Perusahaan

Meningkatkan Kepuasan & Kinerja 

Pegawai

Meningkatkan Nilai Saham & Deviden Meningkatkan 

Pertumbuhan Laba

Mengakuisisi Pelanggan

Mengakuisisi Perusahaan

Mengembangkan Bisnis Property

Meningkatkan keselamatan 

kerja

Membuat sistem franchise

Mengembangkan R&D (produk & teknologi)

Meningkatkan kualitas dan kuantitas Operasional

Mengelola material alam

Mengembangkan kerja sama dengan perusahaan lain

Meningkatkan proses bisnis

Meningkatkan penagihan piutang

Membangun Road Map SDM

a. Rasio pendapatan per lembar saham b. Rasio pendapatan deviden

Jumlah Pendapatan perusahaan

Pendapatan perusahaan

Jumlah Pertumbuhan laba

Indeks kepuasan pelanggan

% market share

% jumlah pelanggan baru

Jumlah penghargaan yang diterima

Budget vs actual cost

=Jumlah produk baru per tahun=Jumlah penemuan teknologi baru per tahun

penambahan plant baru per tahun

Jumlah akusisi strategik

Jumlah penambahan lahan strategis

Jumlah penambahan investor

Penambahan jumlah quarry

a. Kualitas produksib. Kuantitas produksi

Penambahan jumlah perjanjian kerja sama jangka panjang

Peningkatana Jumlah penagihan piutang di luar collection period

Zero accident

a. Employee fit indexb. Jumlah pegawai tidak

kompetenEmployee satisfaction index

% jumlah implementasi road map HR

Membangun Bisnis Intelijen

Jumlah informasi project potensiall

INDIKATOR KINERJA UTAMA(KPI) ADHIMIX

HSEPenagihan Pengembangan PenjualanOperasiEkspansi

Strategi Map : Adhimix Precast Indonesia

Meningkatkan PendapatanFi

nancial

Custom

erLearning & 

Grow

thBusiness Process

Visi : “Menjadi Perusahaan terkemuka di industri beton, jasa konstruksi dan investasi dengan meningkatkan indeks kepuasan pelanggan, pemegang saham dan karyawan melalui pengembangan SDM, teknologi, proses bisnis internal dan pertumbuhan yang berkelanjutan”

Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

Meningkatkan Profit Margin

Membuka Plant Baru

Meningkatkan Kompetensi Pegawai

Efisiensi Biaya

Meningkatkan Market Share

Meningkatkan Citra Perusahaan

Meningkatkan Kepuasan & Kinerja 

Pegawai

Meningkatkan Nilai Saham & Deviden Meningkatkan 

Pertumbuhan Laba

Mengakuisisi Pelanggan

Mengakuisisi Perusahaan

Mengembangkan Bisnis Property

Meningkatkan keselamatan 

kerja

Membuat sistem franchise

Mengembangkan R&D (produk & teknologi) Meningkatkan 

kualitas dan kuantitas Operasional

Mengelola material alam Mengembangkan 

kerja sama dengan perusahaan lain

Meningkatkan proses bisnis

Meningkatkan penagihan piutang

Membangun Road Map SDM

Membangun Bisnis Intelijen

CASCADING STRATEGI KORPORAT -> DEPARTEMEN

PENGEMBANGAN STRATEGI DEPARTEMEN

NO PROSES INTI “PELANGGAN” EKSPEKTASI

1 Mempersiapkan Suksesi Planning

• Direksi• Top Management

• 16 Posisi Direktur Holding dan Anak Perusahaan terisi seluruhnya

• Terisinya posisi top management2 Menyediakan tenaga

kerjaSemua departemen • Tersedianya karyawan yang dibutuhkan sesuai dengan

tenggat waktu yang telah disepakati bersama3 Mengembangkan

karyawanSemua departemen Karyawan menerima pelatihan yang sesuai dan

dikembangkan kompetensinya agar dapat melakukan pekerjaannya dengan baik

4 Mengelola sistem kinerja

• Semua karyawan• Top Management

Kinerja dapat dimonitor dan dinilai dengan baik serta adil

5 Mengelola sistem karir • Semua karyawan• Top Management

• Perencanaan karir individu (gol 5 ke atas) terlaksana dan termonitor

• Tersedianya pola karir yang memovitasi seluruh karyawan

6 Mengelola HRIS • Semua karyawan• Top Management

Informasi yang lengkap selalu tersedia sehingga dapat membantu pengambilan keputusan yang stretagis dan pengelolaan data administrasi sumber daya manusia dapat dikelola secara efektif

7 Mengelola Remunerasi • Semua karyawan• Top Management

Sistem penghargaan yang kompetitif, adil dan selaras dengan pencapaian individu dan organisasi

STRATEGI

Implementasi sistem HRIS terintegrasi

Mengimplementasikan sistem

suksesi dan karir yang efektif

Mengimplementasikan sistem

kinerja berbasis KPI

Menerapkan sistem rekrutmen

berbasis kompetensi

PETA STRATEGI DIVISI HRD

Pengelolaan Anggaran HRD

yang Efisien

Meningkatkan Kompetensi

Pegawai

Meningkatkan Kepuasan dan

Kinerja Pegawai

Membangun Roadmap SDM

Menerapkan sistem rekrutmen berbasis

kompetensiMeningkatkan efektivitas sistem pengelolaan karir

Implementasi sistem kinerja berbasis KPI Implementasi

sistem HRIS terintegrasi

Mengembangkan Kompetensi Div

HRD

Stakeholder Finansial

Internal Proses (HRD)

Learn & Growth (HRD)

INDIKATOR KINERJA UTAMA DIVISI HRD 2015No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target Inisiatif Strategis

1 Pengelolaan Anggaran HRD yang Efisien

Pengeluaran sesuai dengan budget yang direncanakan

8% Deviasi 0 – 1% dari rencana

2 Meningkatkan Kompetensi Pegawai

Prosentase Employee fit index 8% 60% karyawan yang di assess sesuai dengan standard kompetensi

1) Mereview standard kompetensi karyawan

2) Melakukan program pengembangan kompetensi

3 Meningkatkan Kepuasan dan Kinerja Pegawai

Index Turn Over 8% 1) Memberikan reward 2015 sesuai jadwal

2) Menyempurnakan sistem imbal jasa

3) Menyelesaikan permasalahan terkait kontrak

4 Membangun Roadmap HRD Prosentase roadmap HRD yang terealisasi 11% 100% Mengembangkan roadmap HRD 2015-2019

5 Implementasi sistem kinerja berbasis KPI

Penilaian kinerja lvl spv ke atas dilakukan berdasar KPI dan berbasis aplikasi HRIS

16% 100% 1) Mengembangan sistem kinerja berdasar BSC

2) Melakukan edukasi kepada bag operasional ttg sistem manajemen kinerja baru

6 Mengimplementasikan sistemsuksesi dan karir yang efektif

Prosentase program karir dan suksesi planning yang terimplementasi

16% 100% 1) Melakukan program LDP bagi calon suksesor

2) Menyusun panduan succession planning

INDIKATOR KINERJA UTAMA DIVISI HRD 2015No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target Inisiatif Strategis

7 Menerapkan sistem rekrutmen berbasis kompetensi

Tingkat kinerja karyawan baru yang direkrut berdasar pendekatan kompetensi

10% Rerata kinerja min 80% 1) Mengembangkan metode rekrutmen berbasis kompetensi

2) Melakukan pelatihan kepada tim rekrutmen

8 Implementasi sistem HRIS terintegrasi

Prosentase modul HRIS yang terimplementasi sesuai rencana

15% 100% 1) Mengembangkan sistem web HRIS yang baru

2) Mengupdate database karyawan di HRIS

9 Mengembangkan kompetensi divisi HRD

Employee fit index div HRD 8% 80% karyawan yang di assessment sesuai dengan standard kompetensi

Melakukan program pendampingan kepada tim HRD

PROSES PENYUSUNAN KPI INDIVIDU

KPI KORPORAT

KPI DEPARTEMEN

INISIATIF STRATEGIS KORPORAT

INISIATIF STRATEGIS DEPARTEMEN

KPI HASIL

KPI PROSES

KPI INDIVIDU

JOB DESCRIPTION

PENENTUAN BOBOT

PENENTUAN TARGET

PROSES PENYUSUNAN KPI INDIVIDU

SASARAN STRATEGIS

MENGUKUR HASIL

MENGUKUR PROSES

KPI HASIL

KPI PROSES

Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

KPI yang mengukur pencapaian hasil akhir

yang ingin dituju

KPI yang mengukur pencapaian proses atau aktivitas yang

dilakukan untuk mencapai hasil

Customer Satisfaction Index

Jumlah follow up call setelah delivery

produk

Mengembangkan kompetensi karyawan

Employee fit index

Jumlah pelatihan per karyawan per tahun

Contoh:

BREAKDOWN KPI INDIVIDU DIV HRD 2015BERDASAR STRATEGI

No KPI Departemen KPI Hasil KPI Proses PIC

1 Pengeluaran sesuai dengan budget yang direncanakan

Manajer HRD

Realisasi pengeluaran rekrutmen sesuai rencana

Kasie Reksel

Realisasi pengeluaran training sesuai rencana Kasie Reksel

2 Prosentase Employee fit index Manajer HRD

Jumlah karyawan yang mengikuti asessment center sesuai rencana

Kasie OD/Karir

3 Index Turn Over Manajer HRD

Terlaksananya survey kepuasan keryawan

Kasie Ops/HI

4 Prosentase roadmap HRD yang terealisasi Manajer HRD

5 Penilaian kinerja lvl spv ke atas dilakukan berdasar KPI dan berbasis aplikasi HRIS

Manajer HRD

Tersedianya KPI untuk lvl spv ke atas Manajemen Kinerja

Tersedia hasil Penilaian Kinerja lvl spv ke atas berdasar KPI

Manajemen Kinerja

No KPI Departemen KPI Hasil KPI Proses PIC

6 Prosentase program karir dan suksesi planning yang terimplementasi

Manajer HRD

Tersedianya Rencana Karir Individu untuk gol 5 ke atas

Kasie OD/Karir

Terlaksananya program suksesi planning 2016 Kasie OD/Karir

7 Tingkat kinerja karyawan baru yang direkrut berdasar pendekatan kompetensi

Kasie Reksel

8 Prosentase modul HRIS yang terimplementasi sesuai rencana

Manajer HRD

9 Employee fit index div HRD Manajer HRD

Prosentase knowledge sharing internal HRD sesuai rencana

L&D

BREAKDOWN KPI INDIVIDU DIV HRD 2015BERDASAR STRATEGI

BREAKDOWN KPI INDIVIDU DIV HRD 2015 BERDASAR INISIATIF STRATEGISNo Inisiatif Strategis KPI  PIC

1 Mereview standard kompetensi karyawan Standard kompetensi karyawan yang telah tereview OD

2 Melakukan program pengembangan kompetensiProgram pengembangan SDM yang terealisasi sesuai rencana L&D

3 Melakukan program LDP bagi calon suksesor

4 Memberikan reward 2015 sesuai jadwal -- Remunerasi

5 Menyempurnakan sistem imbal jasa Tersedianya manual sistem imbal jasa Remunerasi

6 Menyelesaikan permasalahan terkait kontrak Tidak ada karyawan yang tidak ada kontraknya/terlambat diperpanjang Kasie Ops/HI

7 Mengembangkan roadmap HRD 2015-2019 Tersedia draft roadmap HRD 2015-2019 OD

8 Mengembangkan sistem kinerja berdasar BSC -- Manajemen Kinerja

9 Melakukan edukasi kepada bag operasional ttg sistem manajemen kinerja baru -- Manajemen Kinerja

11 Menyusun panduan succession planning Tersedianya manual succession planning Kasie OD/Karir

12 Mengembangkan metode rekrutmen berbasis kompetensi Tersedia manual rekrutmen berbasis kompetensi Kasie Reksel

13 Melakukan pelatihan kepada tim rekrutmen -- Kasie Reksel

14 Mengembangkan sistem web HRIS yang baru Prosentase ketersediaan modul sesuai rencana HRIS

15 Mengupdate database karyawan di HRIS Database karyawan update HRIS

16 Melakukan program pendampingan kepada tim HRD -- Manajer HRD

MATRIX KPI DEPARTEMEN HRD – BREAKDOWN STRATEGI

No KPI

PIC

Man HRD

Kasie OD/Karir

Kasie Ops/HI

Kasie Reksel

ODM Kinerja

Rekrut MT L&D

Remunerasi

HRIS BPJS

1 Pengeluaran sesuai dengan budget yang direncanakan v

2 Realisasi pengeluaran rekrutmen sesuai rencana v

3 Realisasi pengeluaran training sesuai rencana v

4 Prosentase Employee fit index v

5 Jumlah karyawan yang mengikuti asessment center sesuai rencana v

6 Index Turn Over v

7 Terlaksananya survey kepuasan keryawan v

8 Prosentase roadmap HRD yang terealisasi v

9 Penilaian kinerja lvl spv ke atas dilakukan berdasar KPI dan berbasis aplikasi HRIS v

11 Tersedianya KPI untuk lvl spv ke atas v

12 Tersedia hasil Penilaian Kinerja lvl spv ke atas berdasar KPI v

13 Prosentase program karir dan suksesi planning yang terimplementasi v

MATRIX KPI DEPARTEMEN HRD – BREAKDOWN STRATEGI

No KPI

PIC

Man HRD

Kasie OD/Karir

Kasie Ops/HI

Kasie Reksel

OD MK Rekrut MT L&D Rem

un HRIS BPJS

14 Tersedianya Rencana Karir Individu untuk gol 5 ke atas v

15 Terlaksananya program suksesi planning 2016 v

16 Tingkat kinerja karyawan baru yang direkrut berdasar pendekatan kompetensi v

17 Prosentase modul HRIS yang terimplementasi sesuai rencana v

18 Employee fit index div HRD v

19 Prosentase knowledge sharing internal HRD sesuai rencana v

20 Standard kompetensi karyawan yang telah tereview v

21 Program pengembangan SDM yang terealisasi sesuai rencana v

22 Tersedianya manual sistem imbal jasa v

23 Tidak ada karyawan yang tidak ada kontraknya/terlambat diperpanjang v

24 Tersedia draft roadmap HRD 2015-2019 v

MATRIX KPI DEPARTEMEN HRD – BREAKDOWN STRATEGI

No KPI

PIC

Man HRD

Kasie OD/Karir

Kasie Ops/HI

Kasie Reksel

OD MK Rekrut MT L&D Rem

un HRIS BPJS

25 Tersedianya manual succession planning v

26 Tersedia manual rekrutmen berbasis kompetensi v

27 Prosentase ketersediaan modul HRIS sesuai rencana v

28 Database karyawan update v

TOTAL 8 4 2 4 2 2 0 0 2 1 2 0

KPI MANAJER HRDNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Pengeluaran sesuai dengan budget yang direncanakan

2 Prosentase Employee fit index

3 Index Turn Over

4 Prosentase program karir dan suksesi planning yang terimplementasi

5 Prosentase roadmap HRD yang terealisasi

6 Penilaian kinerja lvl spv ke atas dilakukan berdasar KPI dan berbasis aplikasi HRIS

7 Prosentase modul HRIS yang terimplementasi sesuai rencana

8 Employee fit index div HRD

TOTAL 100%

KPI KASIE OD/KARIRNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Jumlah karyawan yang mengikuti asessment center sesuai rencana

2 Tersedianya Rencana Karir Individu untuk gol 5 ke atas

3 Terlaksananya program suksesi planning 2016

4 Tersedianya manual succession planning

TOTAL 100%

KPI KASIE REKSEL L&DNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Realisasi pengeluaran rekrutmen dan training sesuai rencana

2 Tingkat kinerja karyawan baru yang direkrut berdasar pendekatan kompetensi

3 Tersedia manual rekrutmen berbasis kompetensi

4 Prosentase jumlah rekrutmen sesuai rencana

5 Prosentase jumlah MT lulus

6 Rerata jam pelatihan per karyawan per tahun

TOTAL 100%

KPI KASIE OPSNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Terlaksananya survey kepuasan keryawan

2 Tidak ada karyawan yang tidak ada kontraknya/terlambat diperpanjang

3 Permasalahan hubungan industrial yang terselesaikan

4 Tersosialisasikannya peraturan perusahaan

TOTAL 100%

KPI ORGANIZATION DEVELOPMENTNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Standard kompetensi karyawan yang telah tereview

2 Tersedia draft roadmap HRD 2015-2019

3 Tersedia MPP 2015 – 2021

4 Tersedia Job Description dan Job Spesification untuk seluruh jabatan

5 Tersedia prosedur ke SDM an

TOTAL 100%

KPI MANAJEMEN KINERJANo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Tersedianya KPI untuk lvl spv ke atas

2 Tersedia hasil Penilaian Kinerja lvl spv ke atas berdasar KPI

3 Tersedia hasil penilaian kinerja bagi seluruh karyawan

4 Tersedia monitoring kinerja bulanan berdasar KPI lvl spv ke atas sesuai dengan manualTOTAL 100%

KPI PENGELOLAAN MTNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Tersedia manual book MT yang sudah disahkan

2 Terlaksananya program MT dengan tepat waktu

3 Terlaksananya evaluasi MT sesuai jadwal

TOTAL 100%

KPI L&DNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Prosentase knowledge sharing internal HRD sesuai rencana

2 Program pengembangan SDM yang terealisasi sesuai rencana

3 Tersedia standard kebutuhan pelatihan untuk setiap jabatan

TOTAL 100%

KPI REKRUTMEN (Tya)No Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Prosentase program rekrutmen (job fair) yang terlaksana sesuai rencana

2 Prosentase Goes To Campus yang terlaksana sesuai rencana

3 Tersedianya laporan progress rekrutmen lengkap dan akurat

TOTAL 100%

KPI REKRUTMEN (Mahbub)No Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Prosentase jumlah rekrutmen sopir sesuai rencana

2 Prosentase jumlah rekrutmen opeator Loader sesuai rencana

3 Tersedianya laporan progress rekrutmen (sopir dan operator loader) lengkap dan akuratTOTAL 100%

KPI REMUNERASINo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Tersedianya manual sistem imbal jasa

2 Tersedianya job grade

3 Terlaksananya salary survey sesuai rencana

4 Tersedia struktur skala gaji baru

5 Tersedia data perhitungan kenaikan gaji terbaru dan sesuai aturanTOTAL 100%

KPI HRISNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Prosentase ketersediaan modul HRIS sesuai rencana

2 Database karyawan update

3 Prosentase permasalahan pada web HRIS yang terselesaikan

TOTAL 100%

KPI BPJS & PayrollNo Indikator Kinerja Utama/KPI Bobot Target

1 Tidak ada keterlambatan pembayaran gaji karyawan

2 Tidak ada kesalahan dalam pembayaran gaji & benefit karyawan

3 Terdaftarnya seluruh karyawan ke dalam program BPJS K dan TK

TOTAL 100%


Recommended