+ All Categories
Home > Documents > ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap...

ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap...

Date post: 12-Dec-2020
Category:
Upload: others
View: 10 times
Download: 0 times
Share this document with a friend
7
ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI DAN DAMPAKNYA TERHADAP PENYERAPAN ANGGARAN DI BPOM Analysis of The Servant Cost Procedures Implementation And The Impact on The Budget Absorption In National Food and Drug Agency (BPOM). KARTIKA WIDYA KIRANA 8323136502 Karya Ilmiah ini disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mendapat Gelar Ahli Madya Pada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta PROGRAM STUDI AKUNTANSI (D3) JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA 2016
Transcript
Page 1: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI

DAN DAMPAKNYA TERHADAP PENYERAPAN ANGGARAN

DI BPOM

Analysis of The Servant Cost Procedures Implementation And The

Impact on The Budget Absorption In National Food and Drug

Agency (BPOM). KARTIKA WIDYA KIRANA

8323136502

Karya Ilmiah ini disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Mendapat Gelar Ahli Madya Pada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri

Jakarta

PROGRAM STUDI AKUNTANSI (D3)

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

2016

Page 2: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

ii

ABSTRAK

Kartika Widya Kirana. 8323136502. Analisis Penerapan Prosedur Belanja

Pegawai dan Dampaknya Terhadap Penyerapan Anggaran Di BPOM. Program

Studi D III Akuntansi. Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri

Jakarta.

Karya ilmiah ini memilki latar belakang mengenai penerapan prosedur

belanja pegawai di BPOM. Belanja pegawai menyerap Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara pemerintah terbesar dan setiap tahunnya selalu meningkat

anggarannya. Tujuan penulis melakukan penelitian untuk mengetahui apakah

penerapan prosedur belanja pegawai di BPOM sudah sesuai dengan PP No. 71

Tahun 2010.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis

deskriptif kuantitatif dengan metode pengumpulan data melalui observasi

lapangan, wawancara, dan data melalui studi pustaka.

Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa penerapan prosedur belanja

pegawai di BPOM sudah sesuai dengan PP No. 71 tahun 2010 dan peraturan yang

terdapat di Buku Petunjuk Pelaksanaan Anggaran BPOM. Dalam penerapannya

memang tidak lepas dari kendala, namun kendala yang dihadapi tidak berdampak

terhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-

kendala tersebut harus bisa diatasi sehingga tidak menghambat kinerja PPABP

dan menyebabkan penumpukan tugas di akhir-akhir bulan.

Kata kunci : Belanja Pegawai, Kendala dalam Penerapan, Penyerapan Anggaran

Page 3: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

iii

ABSTRACT

Kartika Widya Kirana. 8323136502. Analysis of The Servant Cost

Procedures Implementation And The Impact on The Budget Absorption In

National Food and Drug Agency (BPOM). Program Studi D III Akuntansi.

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta.

.

This scientific papers has a background that concerning the servants

cost procedures implementation in BPOM. The servants cost is the biggest

absorption of The Indonesian Budget and each year is always increasing its

budget. The aim of author research is to determine whether the servants cost

procedures implementation in BPOM has conformity with PP 71 Year 2010. The

method used in this research is descriptive analysis of quantitative data collection

method through observation, interviews, and data through literature.

The results from this research is that the servants cost procedures

implementation in BPOM are in accordance with the PP 71 of 2010 and the rules

contained in the Budget Implementation Guidebook BPOM. On the application of

this procedures are not detached of obstacles, but the obstacles has no impact on

the budget absorption of servants in BPOM. But once these obstacles must be

overcome so that obstacles are not hinder the performance of PPABP and cause a

buildup of duty in recent months.

Keywords: servant cost, obstacles in implementation, budget absorption

Page 4: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus
pc4
Typewriter
Tanggal Lulus: 27 Juli 2016
pc4
Typewriter
pc4
Typewriter
Page 5: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

v

KATA PENGANTAR

Alhamdulillaahirabbil’aalamiin. Segala puji bagi Allah SWT serta

junjungan kita Rasulullah SAW yang telah memberikan rahmat dan hidayah-

Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan

Karya Ilmiah ini. Karya Ilmiah ini ditulis untuk memenuhui salah satu

persyaratan mendapatkan Gelar Ahli Madya, Program Studi D-III, Jurusan

Akuntasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta.

Dalam penyusunan Karya Ilmiah ini, penulis mendapat bantuan berupa

bimbingan, saran dan dukungan dari berbagai pihak baik secara langsung

maupun tidak langsung sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Ilmiah

ini. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih dengan

penghargaan yang setinggi-tingginya kepada:

1. Allah SWT, atas hidayah, petunjuk, dan cinta-Nya yang telah diberikan

kepada praktikan selaku penulis;

2. Nabi besar Muhammad SAW yang telah memberikan syafaat dan

kecintaannya kepada umatnya;

3. Kedua orang tua dan keluarga besar yang telah memberikan doa dan

dukungan moril maupun materil;

4. Dr. Etty Gurendrawati, SE., Akt., M.Si selaku Dosen Pembimbing yang

telah meluangkan waktu dan pikiran untuk membantu penulis menyusun

Karya Ilmiah ini;

Page 6: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

vi

5. Drs. Dedi Purwana, E.S., M.Bus selaku Dekan Fakultas Ekonomi

Universitas Negeri Jakarta;

6. Yunika Murdayanti, SE., M.Si, M.Ak selaku Ketua Program Studi D-III

Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta;

7. Igis Pitono, MM selaku Kepala Bagian Perlengkapan dan Rumah

Tangga;

8. Robaini, S.IP selaku Kepala Sub Bagian Persuratan beserta seluruh

jajaran pegawai yang telah mengizinkan dan banyak sekali membantu

penulis dalam melakukan observasi;

9. Iis, Gita, Balqis, Ikhsan, Bekti dan teman-teman semasa SD hingga

SMA terima kasih atas semua doa dan dukungannya yang terus

mengalir kepada penulis.

10. To buzz, thanks for being here beside me hrough my hardest time, for all

your endless thoughts and pray for me;

11. Kepada Amanah, Afria, Intan, Kinan, Rachma, Risa dan teman-teman

D3 Akuntansi terima kasih atas dukungannya. See you on top, guys!

12. Kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu terima

kasih atas semua doa dan dukungan kalian. Semoga Allah membalas

kebaikan hati kalian. Aamiin

Dalam penulisan Karya Ilmiah ini penulis menyadari terdapat banyak

kekurangan karena keterbatasan pengetahuan yang dimiliki. Oleh karena itu,

kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan agar

Page 7: ANALISIS PENERAPAN PROSEDUR BELANJA PEGAWAI ...repository.fe.unj.ac.id/1548/1/Cover.pdfterhadap penyerapan anggaran belanja pegawai di BPOM. Namun begitu kendala-kendala tersebut harus

vii

Karya Ilmiah ini dapat diselesaikan dengan baik. Semoga Karya Ilmiah ini

memberikan manfaat dan dampak positif bagi penulis dan pembaca.

Jakarta, Juli 2016

Penulis


Recommended