+ All Categories
Home > Documents > PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

Date post: 14-Aug-2015
Category:
Upload: san-hafis
View: 56 times
Download: 5 times
Share this document with a friend
Description:
Sistem Informasi
Popular Tags:
24
Didik Dwi P [email protected] Estimasi dan Studi Kelayakan
Transcript
Page 1: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

Didik Dwi [email protected]

Estimasi dan Studi Kelayakan

Page 2: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

2

Bahasan

Cost EstimationFeasibility StudyCost Analysis

Page 3: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

3

Cost EstimationFeasibility StudyCost Analysis

Page 4: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

4

Estimasi Biaya

Project scope must be explicitly definedTask and/or functional decomposition is necessaryHistorical measures (metrics) are very helpfulAt least two different techniques should be usedRemember that uncertainty is inherent

Page 5: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

5

Teknik Estimasi

Past (similar) project experienceConventional estimation techniques

Size (e.g., LOC) estimatesTools

Checkpoint, methods

Page 6: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

6

Petunjuk Estimasi

Jangan pernah menanyakan pada orang yang tidak berpengalaman untuk melakukan estimasi.Lebih baik jika dilakukan secara bersama (berkelompok)Jangan pernah mengambil rata-rata dari estimasi yang berbeda.Selalu pertimbangkan kejadian tak terduga dan/atau overhead

Page 7: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

7

Cost EstimationFeasibility StudyCost Analysis

Page 8: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

8

Studi Kelayakan

Menentukan kemungkinan keberhasilan solusi yang diusulkan.Tahap studi kelayakan:

PerumusanFormulasi tujuanAnalisisKeputusan

Page 9: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

9

Faktor Kelayakan (TELOS)

TechnicalDukungan teknologi, ada/tidak

EconomicDukungan dana

LegalLegalitas

OperationalDukungan prosedur dan sumber daya

ScheduleWaktu untuk mengimplementasikan

Page 10: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

10

Cost EstimationFeasibility StudyCost Analysis

Page 11: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

11

Biaya

Bentuk:Direct and Indirect

Jenis biaya pengembangan SI:Biaya pengadaan (procurement cost)Biaya persiapan operasi (start-up cost)Biaya proyek (project-related cost)Biaya operasi (ongoing cost) dan biaya perawatan

(maintenance cost)

Page 12: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

12

Terms

Cost: how much it will cost to produce system.Budget: how much you will be allowed to spend on producing system.Price: Cost + Profit

Page 13: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

13

Komponen Manfaat SI

Komponen Manfaat:Tangible benefits

Terukur, kuantitatifIntangible benefits

Kualitatif

Page 14: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

14

Analisis Biaya/Manfaat

Memberi gambaran apakah benefit lebih besar dibandingkan cost.Analisis kelayakan proyek SI.Metode:

Periode pengembalian (payback period / PP)Pengembalian investasi (return on investment /ROI)Net Present Value (NPV)Pengembalian internal (internal rate of return / IRR)

Page 15: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

15

Periode Pengembalian

Jangka waktu yang diperlukan untuk membayar kembali biaya investasi yang telah dikeluarkan.Semakin cepat payback period-nya semakin baik (potensial) proyek tersebut.RUMUS:PP = tahun sebelum balik modal + (sisa investasi / total sisa proceed)Jika proceed konstan, maka tahun sebelum balik modal = 0, atauPP = total investasi / proceed

Page 16: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

16

Periode Pengembalian

Contoh:Diketahui:investasi proyek SI adalah 15.000.000. Proceed tiap tahun bernilai sama, 4.000.000. Hitung payback period-nya!Jawab:

.: Investasi akan tertutup dalam waktu 3 tahun 9 bulan

15.000.0004.000.000

=33/4 tahun

Page 17: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

17

Periode Pengembalian

Untuk proceed yang tidak sama besarnya, maka harus dihitung satu per satu.Diketahui: investasi proyek SI adalah 15.000.000. Estimasi umur ekonomis 4 tahun dengan proceed:

Tabel 1

Berapa payback period-nya?

Tahun Proceed

1 5.000.000

2 4.000.000

3 4.500.000

4 6.000.000

Page 18: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

18

Periode Pengembalian

Investasi: 15.000.000Proceed tahun 1: 5.000.000Sisa investasi thn 2: 10.000.000Proceed tahun 2: 4.000.000Sisa investasi thn 3: 6.000.000Proceed tahun 3: 4.500.000Sisa investasi thn 4: 1.500.000Sisa thn ke-4 tertutup oleh proceed thn ke-4, sehingga 1.500.000 / 6.000.000 = 1/3 → ((1/3) * 12 = 4)Jadi, payback period = 3 tahun 4 bulan

Page 19: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

19

Periode Pengembalian

Problem:Tidak mempertimbangkan nilai waktu uang

Misal, investasi proyek 10.000.000

Mana yang lebih baik?

Tahun ke- Project A Project B1 7.000.000 3.000.0002 3.000.000 2.000.0003 2.000.000 3.000.0004 - 5.000.0005 - 5.000.000

Page 20: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

20

Pengembalian Investasi

Pengembalian investasi (return on investment / ROI) digunakan untuk mengukur persentase manfaat dibanding biaya.RUMUS:ROI = (total manfaat – total biaya) / total biayaJika ROI > 0 → proyek bisa diterima

Page 21: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

21

Pengembalian Investasi

Pada contoh Tabel 1, dapat dihitung ROI-nya sebagai berikut:ROI = (19.500.000 – 15.000.000) / 15.000.000 = 0,3 %Pada contoh di atas, proyek dapat diterima karena ROI-nya lebih dari 0; dengan profit 30% (0,3 * 100)

Page 22: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

22

Net Present Value (NPV)

Tidak seperti payback period dan ROI, NPV memperhitungkan nilai waktu dari uang (time value of money).Menggunakan suku bunga diskontoRUMUS

Bt = benefit th ke-tCt = cost th ke-ti = interest rate yang ditentukan t = tahunKo= investasi awal tahun ke-0 (sebelum proyek dimulai)

Page 23: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

23

Net Present Value (NPV)

Pada contoh Tabel 1, dapat dihitung NPV-nya sebagai berikut:Misal tingkat suku bunga 2%NPV = ((5.000.000 / (1+0.02)1) + (4.000.000 / (1+0.02)2) + (4.500.000 / (1+0.02)3) + (6.000.000 / (1+0.02)4)) – 15.000.000NPV = (4.901.960,78 + 3.844.675,12 + 4.245.283 + 5.545.286,5) – 15.000.000NPV = 3.537.205,4.: NPV > 0 → investasi bisa diterima

Page 24: PTI444.06 - Estimasi Dan Studi Kelayakan

24

Kesimpulan

Teknik estimasi:Past project experience, conventional techniques, tools

Faktor kelayakan:TELOS

Metode analisis biayaPeriode pengembalian (payback period / PP)Pengembalian investasi (return on investment / ROI)Net Present Value (NPV)Pengembalian internal


Recommended