+ All Categories

sms

Date post: 18-Dec-2015
Category:
Upload: yeahrightskripsi
View: 118 times
Download: 1 times
Share this document with a friend
Description:
sms
Popular Tags:
16
PEMBUATAN SMS GATEWAY SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA MAJELIS TA’LIM, ZIKIR & SHOLAWAT AHBAABUL MUSTHOFA YOGYAKARTA Naskah Publikasi diajukan oleh Fadlurrahman 08.12.2787 kepada SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
Transcript
  • PEMBUATAN SMS GATEWAY SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA MAJELIS TALIM, ZIKIR & SHOLAWAT AHBAABUL MUSTHOFA

    YOGYAKARTA

    Naskah Publikasi

    diajukan oleh

    Fadlurrahman 08.12.2787

    kepada

    SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

  • ABSTRACT

    Dissemination of information is essential in an organization, whether the organization is an organization that engages in social and in business, one of the popular media and the dissemination of information bias is accessible by all the media spread by SMS, one of the hallmarks of this SMS media bias is cheap and accessible from all types of mobile phones, in addition to the media is more effective because almost everyone has a cell phone so that the dissemination of information to be better targeted.

    SMS Gateway application that is implemented in an organization allows the dissemination of information via SMS media will be handled automatically by the application, so that operators do not bother to send a message that goes into this system, besides that the operator can adjust the management of messages and then set when the message will be sent. In addition, one of the main features of the application for Ahbaabul Musthofa SMS Gateway is a feature of teaching schedule information, so that the members of this feature will get a sms notification every time new study schedule.

    With the existence of an organization's SMS Gateway is expected to become more effective dissemination of information, targeted to all members of an organization, because the media is information sent directly to members of the organization, especially members of the Ahbaabul Musthofa. Keywords: SMS, SMS Gateway.

    Making SMS Gateway For Media Information on Majelis Talim, Zikir & Sholawat Ahbaabul Musthofa Yogyakarta

    Pembuatan SMS Gateway Sebagai Media Informasi Pada Majelis Talim, Zikir &

    Sholawat Ahbaabul Musthofa Yogyakarta

  • 1. Pendahuluan

    1.1 Latar Belakang

    Ahbaabul Musthofa Yogyakarta adalah sebuah organisasi keagamaan berupa

    majelis dzikir dan shalawat, dimana jamaah dari organisasi ini mencapai ribuan

    jamaah, yang tersebar di beberapa kota seperti Yogyakarta, Solo, Magelang

    Purwodadi dan beberapa daerah di Jawa Tengah, sehingga dengan jammah yang

    begitu banyak, terkadang jamaah mengalami kesulitan untuk mengetahui acara yang

    dilaksanakan oleh Ahbaabul Musthofa.

    Salah satu contoh permasalahan yang dialami oleh jamaah Ahbaabul Musthofa

    adalah terkadang jamaah kesulitan untuk mengetahui jadwal acara yang akan

    dilaksanakan, oleh karena itu diharapkan dengan aplikasi SMS Gateway ini jamaah

    tidak perlu mencari brosur, jamaah tinggal mengirimkan SMS sesuai dengan format

    yang telah ditentukan.

    Dari uraian di atas, maka dalam penyusunan skripsi ini penulis mengambil judul

    PEMBUATAN SMS GATEWAY SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA MAJELIS

    TALIM, ZIKIR & SHOLAWAT AHBAABUL MUSTHOFA YOGYAKARTA.

    1.2 Pokok Permasalahan

    Berdasarkan latar belakang masalah yang disajikan di atas sesuatu pemasalahan

    yang sering dihadapi jamaah adalah Bagaimana cara membantu jamaah ahbaabul

    musthofa Yogyakarta mendapatkan informasi melalui media SMS. Bagaimana cara

    merancang sebuah aplikasi SMS gateway yang berguna untuk penyebaran informasi

    yang berkaitan dengan ahbaabul musthofa Yogyakarta.

    1.3 Batasan Masalah

    Dalam pembuatan SMS Gateway ini, adapun batasan dalam aplikasi ini adalah :

    a. Pendaftaran member menggunakan media SMS

    b. Konsultasi masalah agama dengan media SMS

    c. Request Jadwal Maulid menggunakan media SMS

  • d. SMS Taushiyah bagi member setiap hari

    d. Software yang digunakan adalah Xampp, Adobe Dreamweaver, Notepad++.

    e. Aplikasi SMS Gateway ini berbasis web.

    1.4 Manfaat dan Tujuan

    Manfaat dan tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

    a. Bagi Mahasiswa:

    - Menerapkan ilmu dan teori-teori selama mengikuti pendidikan ke dalam

    aplikasi nyata secara praktis guna membantu dan mendukung kemampuan

    beraktualisasi dalam penerapan ilmu di dunia nyata.

    - Untuk meningkatkan kreatifitas menciptakan suatu karya dengan

    memanfaatkan teknologi komputer sebagai solusi dalam bidang kuliner.

    - Memenuhi syarat kelulusan program strata satu di STMIK AMIKOM

    YOGYAKARTA.

    b. Bagi Ahbaabul Musthofa

    Mempermudah jamaah Ahbaabul Musthofa mendapatkan informasi.

    1.5 Metode Pengumpulan Data

    Adapun metode-metode yang digunakan dalam pengumpulan data, diantranya:

    - Metode Kepustakaan

    - Metode Observasi

    - Metode Wawancara

    1.6 Sistematika Penulisan

    Adapun sistematika dalam penulisan skripsi ini, yaitu:

    - BAB I : PENDAHULUAN

    - BAB II : DASAR TEORI

    - BAB III : ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

    - BAB IV : IMPLEMENTASI SISTEM

    - BAB V : PENUTUP

    - DAFTAR PUSTAKA

    2. Dasar Teori

    1.1 Sejarah Telepon Seluler

    Telepon pertama kali ditemukan dan diciptakan oleh Alexander Graham Bell pada

    tahun 1976, sedangkan komunikasi tanpa kabel atau yang lebih dikenal dengan

    sebutan Wireless ditemukan pada tahun 1880 oleh Nikolai Tesia dan diperkenalkan

    oleh Guglielma Marconi (Edy S. Muliyanto, 2003).

  • 2.2 Pengenalan Sistem Secara Umum

    2.2.1 Pengertian Sistem

    Kumpulan dari bagian-bagian yang bekerja sama untuk mencapai tujuan yang

    sama. (Hanif Al-Fatta. Analisis & Perancangan Sistem Informasi Hal 3-5. Penerbit Andi

    Yogyakarta).

    2.2.2 Karakteristik Sistem

    Sistem mempunyai karakteristik sebagai berikut :

    - Komponen Sistem (Components)

    - Batasan Sistem (Boundary)

    - Lingkungan Luar Sistem (Environment)

    - Penghubung Sistem (Interface)

    - Masukan Sistem (Input)

    - Keluaran Sistem (Output)

    - Penyimpanan (Storage)

    2.2.3 Karakteristik SMS

    Mekanisme utama yang dilakukan dalam sistem sms adalah pengiriman pesan

    singkat dari suatu terminal ke terminal yang lain. Hal ini dapat dilakukan karena

    adanya sebuah entitas pada sistem sms yang disebut Short Message Service Center

    (SMSC).

    2.3 Konsep Dasar Informasi

    2.3.1 Definisi Informasi

    Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih

    berarti bagi yang menerimanya

    2.3.2 Definisi Data

    Data adalah kenyataan yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian dan

    kesatuan nyata. Kejadian-kejadian (event) adalah suatu yang terjadi pada saat

    tertentu.

    2.3.3 Kualitas Informasi

    Kualitas dari sebuah informasi (quality of information) tergantung pada tiga hal,

    yaitu informasi harus akurat (accurate), tepat pada waktunya (timeliness), dan relevan.

    2.4 Konsep Dasar Sistem Informasi

    2.4.1 Pengertian Sistem Informasi

    Sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi yang

    mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat

  • menajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dam menyediakan pihak luar

    tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.

    2.4.2 Komponen Sistem Informasi

    Sistem informasi terdiri dari komponen-komponen yang disebutnya dengan istilah

    blok bangunan (building block), yaitu blok masukkan (input block), blok model (model

    block), blok keluaran (output block). Blok teknologi (technology block), blok basis data

    (database block), dan blok kendali (control block).

    2.4.3 Sistem Informasi Manajemen

    SIM adalah sistem sebuah sistem informasi pada level manajemen yang

    berfungsi untuk membantu perencanaan, pengendalian, dan pengambilan keputusan

    dengan menyediakan resume rutin dan laporan-laporan tertentu.

    2.5 Arsitektur Dasar Jaringan SMS

    Secara umum arsitektur koneksi SMS yang berbasis SMS Gateway terhubung

    melalui handphone ke handphone dan dari handphone ke komputer. Handphone ke

    handphone dihubungkan dengan jaringan wireless, sedangkan handphone ke

    komputer dihubungkan dengan kabel data.

    2.6 SMS Gateway

    Gateway (gerbang) adalah suatu perangkat hardware yang dioperasikan dengan

    berbagai software yang digunakan untuk menghubungkan dan menerjemahkan dua

    atau lebih arsitektur yang berbeda, misalnya komputer dengan handphone (GSM).

    2.7 SMS Gateway dengan Gammu

    Membangun aplikasi SMS Gateway tidak memerlukan modal yang besar. Yang

    penting mempunyai PC beserta HP dan kabel data. Modul SMS Gateway yang tidak

    berbayar alias gratis, namanya Gammu. Gammu bukanlah aplikasi jadi, tapi dia

    merupakan sebuah modul yang bisa digabungkan dengan bahasa pemrograman apa

    saja.

    2.8 Android

    Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler yang berbasis Linux.

    2.9 Konsep Pemodelan Sistem 2.9.1 Diagram Arus Data (DFD)

    DFD menggambarkan arus data dari suatu sistem informasi, baik sistem lama

    maupun sistem baru secara logika tanpa mempertimbangkan lingkungan fisik dimana

    data tersebut berada.

  • 2.10 Pengertian Basis Data

    Basis data didefinisikan sebagai kumpulan data yang saling berhubungan yang

    disimpan secara bersama sedemikian rupa dan tanpa pengulangan (redundansi) yang

    tidak perlu, untuk memenuhi berbagai kebutuhan.

    2.11 Bahasa Pemrograman yang Digunakan

    - HTML

    - PHP

    - MySQL

    2.12 Perangkat Lunak yang Digunakan

    - Sistem Operasi Windows XP

    - Eclipse

    - Adobe Dreamweaver CS5

    - XAMPP

    3. Analisis dan Perancangan Sistem

    3.1 Tinjauan umum

    Ahbaabul Musthofa adalah salah satu wadah dari beberapa majelis Sholawat

    yang ada, untuk bersholawat dan Silaturahmi juga Tholabul 'ilmi sehingga

    mempermudah umat dalam memahami dan mentauladani Rosul Shollallohu 'alaihi

    wasallam. 3.2 Analisis Sistem

    Tahap analisis sistem merupakan tahap kritis yang sangat penting karena bila

    terjadi kesalahan di tahap ini, maka akan menyebabkan juga kesalahan di tahap

    selanjutnya. Dan dengan dilakukannya analisis sistem kita dapat menemukan

    kelemahan-kelemahan sehingga dapat diusulkan perbaikannya. Dalam tahap analisis

    ini penulis melakukan penelitian tentang sistem lama. Sehingga dari analisis tersebut

    akan dapat kita tarik kesimpulan yang bisa digunakan sebagai tolak ukur sistem yang

    akan dibangun.

    3.3 Indentifikasi Masalah

    Adapun masalah yang timbul dalam penyebaran informasi tentang kegiatan di

    Ahbaabul Mustofa Yogyakarta adalah sarana dan alat yang digunakan masih

    menggunakan media cetak seperti spanduk, dan dari mulut ke mulut, yang tentu saja

    hanya sebagian masyarakat yang mengetahuinya. Adapaun solusi yang dapat

    memecahkan masalah diatas yaitu dengan menggunakan fasilitas SMS Gateway yang

    bisa diakses secara online

  • 3.4 Analisis Kebutuhan Sistem

    a. Kebutuhan Fungsional :

    - SMS broadcast

    - Tema Jadwal

    - Jadwal Acara

    - Tanya Jawab

    - SMS Registrasi

    - SMS Tausiyah

    - Request Jadwal via SMS

    b. Kebutuhan Perangkat Lunak (software)

    c. Kebutuhan perangkat keras (hardware)

    3.5 Perancangan Sistem

    Dilakukan pembuatan rancangan sebagai berikut:

    a. DFD

    Admin MemberData taushiyah harian

    Data JadwalData taushiyah

    Data Pesan

    Aplikasi SMS Gateway

    Informasi taushiyahInformasi jadwal

    SMS registrasiSMS unregistrasiData tema

    Info taushiyah harian

    Gambar 3.1 DFD Level 0

    Admin data jadwal

    7

    Proses data tema

    1

    Proses jadwal

    2

    Proses taushiyah

    3

    Proses set_pesan

    4

    data tausyiah

    data format sms

    D7 tema

    Member

    10

    Proses registrasi

    9

    Proses unregistrasi

    data member

    D1 jadwal

    data jadwal

    D2 taushiyahdata taushiyah

    D3 set_pesan

    D4

    D9 member

    data member

    Data tanya jawab

    14

    Proses kirim jadwal

    15

    Proses kirim taushiyah

    12

    Proses update

    data jadwal

    data tausyiah

    13Proses berhenti

    langganan taushiyah

    informasi tausyiah

    D8 Peserta taushiyah

    data member

    data set_pesan

    5

    D5

    data tanya jawab data tanya jawab

    8

    Proses tanyadata tanya jawab

    data member

    11

    Proses langganan taushiyah

    data member

    datamember

    informasi jadwal

    data member

    data tema

    data tema

    data tema

    data tema

    data member

    informasi jawaban

    datamember

    data set_pesan

    menjawab pertanyaan

    forum

    Proses format data format sms

    format_sms6

    Proses paket_taushiyah

    data paket_taushiyah

    D6 paket_taushiyah

    data paket_taushiyah

    data paket_taushiyah

    Gambar 3.2 DFD Level 1

  • b. Normalisasi

    c. Relasi Antar Tabel

    user

    PK id_user

    password nama_lengkap email level

    set_pesan

    PK id_set

    reg_sukses reg_terdaftar reg_gagal unreg jadwal_sukses jadwal_gagal tanya

    member

    PK id_member

    FK1 id_tema tgl_daftar no_telp

    jadwal

    PK id_jadwal

    FK1 id_tema tgl lokasi alamat keterangan lat lon

    forum

    PK id_forum

    pertanyaan no_telp jawaban

    tema

    PK id_tema

    nama_tema

    paket_taushiyah

    PK id_paket

    nama_paket

    format_sms

    PK id_format

    FK1 id_paket kode_format

    peserta_taushiyah

    PK id_peserta

    FK1 id_memberFK2 id_paket

    taushiyah

    PK id_taushiyah

    isi_taushiyahFK1 id_paket hari jam tgl_kirim jenis_pengiriman

    Gambar 3.3 Relasi antar tabel

    d. Perancangan Struktur Tabel

    e. Perancangan Interface

    4. Implementasi Sistem

    4.1 Implementasi

    Implementasi sistem merupakan tahap merealisasikan sistem yang baru

    dikembangkan supaya nantinya sistem tersebut siap dioperasikan sesuai dengan yang

    diharapkan. Adapaun tujuan dalam tahap implementasi ini adalah menyiapkan semua

    kegiatan penerapan sistem sesuai dengan rancangan yang telah ditentukan.

  • 4.2 Manual Program

    a. Login Program

    Gambar 4.1 Form Login

    b. Halaman utama administrator

    Gambar 4.2 Form Home Administrator

    c. Halaman Daftar statistik request jadwal dan peserta taushiyah

    Gambar 4.3 Form Statistik Peserta Taushiyah

  • d. Tampilan halaman instant sms.

    Gambar 4.4 Form Instant SMS

    e. Tampilan halaman tema, untuk menyimpan data-data tema pengajian yang

    akan disampaikan ke pengguna.

    Gambar 4.5 Form Tema Pengajian

    f. Tampilan halaman paket taushiyah..

    Gambar 4.6 Halaman Paket Taushiyah

  • g. Tampilan halaman member.

    Gambar 4.7 Halaman Member

    h. Tampilan halaman jadwal

    Gambar 4.8 Halaman Jadwal Maulid

    i. Menu tambah jadwal pada halaman jadwal.

    Gambar 4.9 Tambah Lokasi Acara Maulid

  • j. Tampilan halaman forum.

    Gambar 4.10 Halaman List Pertanyaan

    k. Tampilan halaman taushiyah

    Gambar 4.11 Form Tausiyah

    l. Laporan data member format pdf.

    Gambar 4.12 Download Daftar Member

  • m. Request Jadwal di aplikasi Android.

    Gambar 4.13 Request Jadwal Lokasi

    4.3 Uji Coba Sistem dan Program

    4.3.1 Uji Coba Sistem

    Dalam pengujian sistem, dilakukan dengan beberapa cara, diantaranya:

    - Pengujian White Box (White Box Testing)

    - Pengujian Black Box (Black Box Testing)

    - Uji Komponen

    4.3.2 Uji Coba Program

    Jenis-jenis pengujian yang dilakukan, diantaranya:

    - Kesalahan Sewaktu Proses (Run Time Error)

    - Kesalahan Bahasa (Language Error)

    - Kesalahan Logika (Logical Error)

    4.4 Pemeliharaan Sistem

    Pemeliharaan sistem wajib dilakukan selama sistem masih beroperasi Adapun

    pemeliharaan yang bias dilakukan adalah pemeloharaan hardware dan pemeliharaan

    software, dimana untuk pemeliharaan software mencakup pemeliharaan aplikasi dan

    pemeliharaan database.

  • 5. Penutup

    5.1 Kesimpulan

    Teknologi SMS memungkinkan masyarakat umum dapat memperoleh informasi

    jadwal kegiatan Ahbaabul Mustofa dengan mudah dan cepat hanya dengan

    menggunakan Telepon Seluler (HP).

    5.2 Saran

    a. Sistem yang kami masih perlu dijalankan dengan menjalan script PHP,

    diharapkan untuk pengembangan selanjutnya, user cuma menjalankan server

    database MySQL untuk fitur sms auto reply.

    b. Lebih ditambahkan lagi fitur untuk grafik report pada aplikasi SMS Gatewatay.

    c. Desain interface pada aplikasi SMS Gaetway lebih dipercantik lagi dan menu

    navigasi dipermudah untuk memudahkan user mengoperasikan aplikasi ini.

  • DAFTAR PUSTAKA

    Al-Fatta, H. (2007). Analisis & Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta: Penerbit Andi.

    Fathansyah, IR. Buku Teks Komputer Basis Data.

    Jogiyanto, HM. Analisis dan Desain System Informasi : Pendekatan Terstuktur Teori Dan

    Praktek Aplikasi Bisnis.

    Marlinda, L. Sistem Basis Data. Yogyakarta.

    Sismoro, H. (2005). Pengantar Logika Informatika, Algoritma, dan Pemrograman


Recommended