Kerusakan Lingkungan Hidup (LONGSOR)

Post on 24-May-2015

473 views 3 download

Tags:

transcript

KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP(LONGSOR LAHAN)

GEOGRAFI SMAN 1 CIGOMBONG

Oleh :Ressy Octaviani

Wednesday, April 12, 2023

PENGERTIAN LONGSOR

Wednesday, April 12, 2023

Wednesday, April 12, 2023

Tanah longsor adalah perpindahan material pembentuk lereng berupa batuan, tanah, atau material bergerak ke bawah atau keluar lereng.

Wednesday, April 12, 2023

Apa Saja Yang Menyebabkan Longsor ???

Wednesday, April 12, 2023

1. Tingkat stabilitas lereng ( tingkat keseimbangan ) yang menurun sampai mencapai kondisi tidak stabil

Wednesday, April 12, 2023

2. Tahanan geser batuan lebih kecil dari pada tegangan gesernya

Wednesday, April 12, 2023

3. Adanya lapisan batuan permukaan massa tanah yang kedap air dan lunak

Wednesday, April 12, 2023

4. Adanya kecukupan air dalam tanah, sehingga lapisan massa tanah menjadi jenuh

Wednesday, April 12, 2023

5. Penambangan tanah, batu, atau pasir yang tidak terkendali

Wednesday, April 12, 2023

AKIBAT-AKIBAT YANG DITIMBULKAN OLEH

LONGSOR

Wednesday, April 12, 2023

1. Terputusnya jaringan listrik dan instalasi air minum

Wednesday, April 12, 2023

2. Terputusnya jalan raya, sungai, dan jembatan

Wednesday, April 12, 2023

3. Rusaknya areal pertanian dan perkebunan

Wednesday, April 12, 2023

4. Banyak memakan korban jiwa

Wednesday, April 12, 2023

CARA PENANGGULANGAN LONGSOR

Wednesday, April 12, 2023

1. Membuat terasering( sengkedan)

Wednesday, April 12, 2023

2. Mengendalikan aliran air, dengan cara drainase

Wednesday, April 12, 2023

3. Penanaman pohon dilajur rawan longsor

Wednesday, April 12, 2023

WASSALAMUALAIKUM WR.WB

SEKIAN